TRIBUNNEWSWIKI.COM - Film komedi aksi luar negeri yang dibintangi oleh Rowan Atkinson atau yang biasa kita kenal dengan Mr Bean yang berjudul Johnny English akan kembali ditayangkan nanti malam pada Rabu (25/11/2020) pukul 21.00 WIB di GTV.
Tak hanya Rowan Atkinson saja, film Johnny English juga diperankan Natalie Imbruglia, Ben Miller, dan John Malkovich.
Film tahun 2003 ini digarap oleh sutradara Peter Howitt.
Sementara untuk naskahnya ditulis oleh Neal Purvis, Robert Wade, dan William Davies.
Johnny English adalah film pertama dari seri Johnny English.
Film berdurasi 88 menit ini menjadi penghargaan spesial untuk seri film James Bond serta seri karakter dari serial komedia Mr. Bean (Rowan Atkinson).
Baca: Sinopsis Criminal, Dibintangi Gal Gadot dan Ryan Reynolds, Malam Ini di TransTV Pukul 21.30 WIB
Baca: Sinopsis Naruto Shippuden The Movie, Naruto Bakal Gagalkan Rencana Mukade, Sore Ini di GTV
Karena keberhasilan komersialnya (pendapatan 160 juta dollar Amerika Serikat dengan hanya biaya 40 juta dollar Amerika Serikat), film Johnny English diikuti oleh dua sekuel, Johnny English Reborn dan Johnny English Strikes Again, masing-masing tayang pada tahun 2011 dan 2018.
Situs IMD b memberinya rating 6.2 dari 10.
Sementara Rotten tomatoes memberinya rating 33%.
Sinopsis Johnny English
-
Sinopsis Hellboy II: The Golden Army, Aksi Penyelamatan Bumi dari Rencana Jahat, Malam Ini di GTV
-
Sinopsis Kick Ass 2, Keinginan Pemuda Untuk Jadi Pahlawan Super, Hari Ini pukul 22.30 WIB di GTV
-
Sinopsis Johnny English, Mr Bean Alih Peran Jadi Detektif Konyol, Malam Ini di GTV Pukul 23.00 WIB
-
Sinopsis Minions, Asal Mula Keberadaan Para Minions di Muka Bumi, Sore Nanti pukul 16.00 WIB di GTV
-
Sinopsis Gorgeous, Kisah Asmara Kocak Jackie Chan dengan Wanita Beda Negara, Malam ini di Trans TV