Foto Istimewa
"Pelaku yang diduga depresi tersebut mengamuk sehingga terjadi insiden keributan dengan santri yang ada di lokasi sekretariat ponpes," sambung Fikri.
Kini, menurutnya, S sudah diamankan di Mapolsek Pasar Kemis untuk dimintai keterangan mendalam soal kejadian yang meresahkan warga tersebut.
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Kaka, Surya)
Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul Ditinggal Sang Suami, Perempuan Kediri Ini Ngamuk Tebang Pohon di Dekat Rumahnya
KOMENTAR