Manga Boruto Chapter 52: Isshiki Tak Bisa Habisi Nyawa Boruto karena Dia Anak Seorang Hokage

Berikut adalah spoiler Boruto chapter 52 yang akan menguak tentang alasan sebenarnya Isshiki yang tak bisa bunuh anak Hokage


zoom-inlihat foto
pertarungan-isshiki-melawan-nanadaime-hokage-uzumaki-naruto-deviantart.jpg
Deviantart
Pertarungan Isshiki melawan Nanadaime Hokage Uzumaki Naruto


Dari perbincangan Amado Isshiki akan mengorbankan Jigen.

Sebelumnya Isshiki kemudian bakal terlahir kembali di tubuh Kawaki.

Akan tetapi rencananya berubah karena ada Boruto yang menjadi wadah Momoshiki.

Tentu saja hal ini membuat Isshiki berencana ingin mengorbankan Momoshiki Boruto.

Selain itu Isshiki tidak ingin membiarkan Boruto mati.

Hal ini terlihat ketika Boruto mengancam ingin bunuh diri dengan menusukan kunai.

Sasuke dengan sekejap tumbang dan mematahkan lengan Boruto.

Pandangan Naruto terhalang oleh Kubus-kubus dari jurus Ishhiki.

Kubus-kubus ini memiliki kemampuan menghilangkan sensor cakra.

Kurama sempat menanyai Naruto soal rencananya yang kehabisan ide tersebut.

Bocoran spoiler Boruto: Naruto Next Generation Chapter 52
Bocoran spoiler Boruto: Naruto Next Generation Chapter 52 (movieu.net)

Naruto hanya mengatakan kalau tanggung jawabnya sebagai Hokage untuk melindungi.

Kurama memberikan cara agar bisa mengalahkan Isshiki.

Cara ini seperti semacam pilihan terakhir yang lama dipersiapkan Kurama sejak Naruto menjadi Hokage.

Rencana yang diberikan Kurama ini akan membunuh Naruto yakni wujud biju kurama baru.

Di spoiler Boruto Chapter 52 tidak terdapat banyak borocan.

Karena chapter ini bakal menyajikan pertempuan hebat antara Naruto dan Isshiki.

Naruto yang menggunakan mode biju kurama baru untuk melawan Isshiki apakah bisa akhri dari Naruto?

Berkaca di Naruto Shippuden Might Guy bisa selamat setelah membuka gerbang kedelapan atau gerbang kematian setelah pengguna menggunakannya.

(Tribunjambi.com/Eko Prasetyo, Tribunnewswiki.com/Kaka)

Artikel ini telah tayang di Tribunjambi.com dengan judul BOCOR! Spoiler Manga Boruto Chapter 52, Anak Hokage Tidak Bisa Dibunuh Isshiki, Ini Alasan Utamanya





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved