Sinopsis The Walking Dead Season 1 Part 2, Kelanjutan Penyebaran Wabah Zombie, Hari Ini di Transtv

Berikut sinopsis The Walking Dead Season 1 part 2 yang akan tayang nanti malam pukul 23.3 WIB di Transtv.


zoom-inlihat foto
jon-bernthal-dalam-film-the-walking-dead-2010.jpg
IMDb
Jon Bernthal dalam film The Walking Dead (2010)


Lelaki tersebut kemudian menceritakan wabah zombie yang sudah menimpa kota tersebut.

Rick pun memulai petualangan untuk mencari anak dan istrinya.

Dalam perjalanan, Rick dipertemukan dengan orang-orang yang masih bertahan hidup.

Mereka akhirnya bergabung membuat semacam kelompok untuk bertahan hidup bersama-sama.

The Walking Dead Season 1
The Walking Dead Season 1 ()

Pemeran

- Andrew Lincoln sebagai Rick Grimes

- Jon Bernthal sebagai Shane Walsh

- Sarah Wayne Callies sebagai Lori Grimes

- Laurie Holden sebagai Andrea Harrison

- Jeffrey DeMunn sebagai Dale Horvath

The Walking Dead season 1 rilis pada 31 Oktober 2010.
The Walking Dead season 1 rilis pada 31 Oktober 2010. (imdb.com)

- Steven Yeun sebagai Glenn Rhee

- Chandler Riggs sebagai Carl Grimes

- Norman Reedus sebagai Daryl Dixon

- Noah Emmerich sebagai Edwin Jenner

- Melissa McBride sebagai Carol

- Jeryl Prescott sebagai Jacqui

- Irone Singleton sebagai T-Dog

- Madison Lintz sebagai Sophia

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Kaka)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved