7 Rekomendasi Tayangan Horor di Viu untuk Mengisi Liburanmu, Wishing Stairs hingga Pocong The Origin

Kisah tentang tangga keramat, hantu misterius, hingga perumahan berhantu siap menemanimu untuk menikmati liburan kali ini.


zoom-inlihat foto
5-drama-korea-yang-tayang-di-viu-bulan-september-2020.jpg
Viu
7 Rekomendasi Tayangan Horor di Viu untuk Mengisi Liburanmu, Wishing Stairs hingga Pocong The Origin


Ryan (Firman Ferdiansyah) harus tinggal di panti karena dianggap mengalami Post Traumativ Stress Disorder (PTSD).

Lima tahun kemudian, seorang psikiater (Revalina S Temat) menjadikan Ryan sebagai objek penelitiannya.

Ia membawa bocah itu kembali ke rumah keramat itu.

Di tempat itu, Ryan mengalami mimpi buruk. Karina pun meniru nyanyian yang sering disenandungkan Ibu Ryan untuk menenangkannya, yaitu menyanyikan lagu Nina Bobo.

Tanpa ia tahu, lagu ini membangkitkan segala sesuatu yang ada di rumah tersebut, dan berhubungan dengan peristiwa pembunuhan beberapa tahun silam.

7. Pocong The Origin

Pocong The Origin
Pocong The Origin (Viu)

Ananta (Surya Saputra) adalah seorang pembunuh berdarah dingin yang akan dihukum mati.

Siapa yang sangka jika semasa hidupnya, Ananta ternyata memiliki ilmu hitam yang dipendam.

Ilmu ini juga mengharuskan Ananta untuk dikuburkan di tempat asalnya untuk menghindari berbagai hal buruk.

Sasthi (Nadya Arina), putri Ananta diminta oleh Yama (Samuel Rizal) seorang sipir penjara untuk menemani mengantarkan jenazah Ananta ke tanah kelahirannya, yaitu Cimacan.

Selama di perjalanan menuju Cimacan, Sasthi merasakan ada yang aneh dengan jenazah Ananta.

Baca: 6 Rekomendasi Film dan Drama Bergenre Horor Menegangkan di Viu, Jailangkung 2 hingga The Ghost Money

Baca: Sinopsis 18 Again, Drama Korea Terbaru yang Kini Sudah Tayang dan Bisa Disaksikan di Viu

Belum lagi, banyak gangguan mistis yang mengganggu Sasthi dan Yama selama perjalanan menuju lokasi.

Situasi kian menegang menjelang petang dan warga menentang adanya terpidana mati dikuburkan di tanah mereka.

Mereka sadar ada bahaya yang mengintai kedamaian desa jika jenazah itu tertanam di sana.

Bagaimana nasib Sasthi dan mayat ayahnya? Saksikan di Viu!

(Tribunnewswiki.com/Natalia Bulan R P)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved