Viral Video Penumpang Padati Bandara Internasional Hasanuddin Tanpa Protokol Kesehatan

Beberapa hari menjelang libur panjang memang terjadi kenaikan jumlah penumpang pesawat di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar.


zoom-inlihat foto
lonjakan-penumpang-di-bandara-internasional-sultan-hasanuddin-makassar.jpg
Istimewa
Lonjakan penumpang di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar beredar di media sosial, Rabu (28/10/2020).


Penumpang didominasi tujuan Surabaya dan Jakarta. Sementara itu untuk mengantisipasi terjadinya desak-desakan di area bandara, Pihak Angkasa pura I selaku pengelola Bandara memperketat pendisiplinan protokol kesehatan.

"Terkait dengan protokol kesehatan di bandara sudah mempunyai SOP, seperti tetap menerapkan jaga jarak, serta mewajibkan penggunaan masker di area bandara," katanya.

(Tribunnewswiki.com/Kompas.com/TribunTimur.com)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Video Viral Penumpang Pesawat Berjubel Bandara Makassar Tanpa Protokol Kesehatan, Ini Kata AP 1"





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved