TRIBUNNEWSWIKI.COM - BUMN PT Hotel Indonesia Natour (HIN) membuka lowongan kerja dan ada 17 posisi yang ditawarkan.
PT Hotel Indonesia Natour didirikan pada 5 Agustus 1962 dan bergerak di bidang pelayanan jasa perhotelan dan kini memiliki nama bisnis/komersial Inna Hotels & Resorts.
HIN merupakan hasil penggabungan dari PT Hotel Indonesia International dan PT Natour berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 89 Tahun 1999 tanggal 13 Oktober 1999, Akta Notaris Batsail Untajana SH. No. 17 tanggal 30 Januari 2001 dan Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor C.264.2 / HIT.01.01 Tahun 2001 tanggal 19 Maret 2001, d
Penggabungan kedua perusahaan tersebut memperkuat dan memperluas jaringan hotel, yang semula berada di lima provinsi menjadi tujuh provinsi.
Berikut posisi yang ditawarkan dan persyaratannya.
Baca: Lowongan Kerja BUMN PT Taspen untuk Lulusan D-3, Ada 11 Posisi, Berikut Persyaratannya
MANAGERIAL LEVEL – penempatan di Bali
- Dir. of Room
- Dir. of Engineer
- Dir. of Human Capital
- Finance Controller
- Dir. of Sales & Marketing
- F & B Manager
MANAGERIAL LEVEL – penempatan di Medan
- Executive Chef
- Marketing Manager
- F & B Manager
Baca: Lowongan Kerja BUMN PT Taspen untuk Lulusan SMA hingga S1, Ada Banyak Posisi
MANAGERIAL LEVEL – Penempatan di Padang
- Chief Accountant
MANAGERIAL LEVEL – penempatan di Yogyakarta
- Human Capital Manager
MANAGERIAL LEVEL – penempatan di Surabaya
- F & B Manager
Persyaratan umum
- Memiliki pengalaman minimal tiga tahun di posisi yang sama di industri perhotelan, terutama di hotel bintang 4 & 5
- Bisa berbahasa Inggris
- Memiliki latar belakang pendidikan yang relevan dengan posisi yang dilamar
- Memiliki sikap dan penampilan yang baik
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Memiliki kepemimpinan yang kuat dan berorientasi pada detail
- Akrab dengan Ms. Office
- Memiliki sertifikasi profesional
Baca: Lowongan Kerja BUMN Perum Jasa Tirta I, Butuh Lulusan D4 dan S1, Ini Syarat dan Cara Daftarnya
Jika Anda merasa menjadi kandidat yang tepat dan ingin berkarier di industri perhotelan, silakan mengirim CV ke https://forms.gle/XNEWmc1zX4UwZu6C6 paling lambat tanggal 30 Septembr 2020.
Posisi lainnya
Vice President Finance
Vice President Accounting
Vice President Human Capital
Persyaratan umum
- Berusia minimal 35 tahun
- Latara belakang pendidikan minimal
Sarjana Psikologi, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Sumber Daya Manusia atau bidang terkait (3)
- Memiliki pengalaman minimal 8 tahun di posisi yang sama di manajerial, dari industri perhotelan lebih disukai
- Memiliki sikap dan penampilan yang baik
- Memiliki kemampuan analisis dan pemecahan masalah yang kuat
- Memiliki kemampuan manajemen dan kepemimpinan
- Akrab dengan Ms. Office
Persyaratan khusus
- Sertifikasi Keuangan [1]
- Sertifikasi Akuntansi [2]
- Sertifikasi Sumber Daya Manusia Profesonal [3]
- Pengetahuan yang kuat mengenai asuransi [2]
- Akrab dengan standar akuntansi Indonesia [1-2]
- Akrab dengan perpajakan dan perbedaharaan [1]
- Berpengetahuan mendalam tentang undang-undang ketenagakerjaan dan prakrik HR terbaik [3]
Jika Anda merasa sebagai kandidat yang tepat dan ingin berkarier di industri perhotelan, silakan mengirim CV ke
https://forms.gle/UWj4ZnXGdfpYpe3LA