Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah di TVRI 25 September 2020, Kelas 4-6 SD: Luas Bangun Datar

Soal dan jawaban dari materi pelajaran Belajar dari Rumah di TVRI untuk kelas 4-6 SD, Jumat (25/9/2020) tentang Luas Bangun Datar.


zoom-inlihat foto
bdr1.jpg
Tribun Pontianak
Belajar dari Rumah di TVRI untuk kelas 4-6 SD, Jumat (25/9/2020) tentang Luas Bangun Datar


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Belajar dari Rumah dir TVRI untuk kelas 4-6 SD yang tayang Jumat (25/9/2020) akan membahas materi tentang Luas Bangun Datar.

Sesuai jadwal, tayangan program Belajar dari rumah di TVRI untuk kelas 4-6 SD akan tayang pukul 09.00-09.30 WIB.

Nantinya, setelah selesai pemaparan materi dalam setiap segmennya, akan muncul pertanyaan yang harus dijawab oleh siswa-siswa kelas 4-6 SD.

Berikut Tribunnewswiki.com sajikan soal dan jawaban dari materi pelajaran Belajar dari Rumah di TVRI untuk kelas 4-6 SD, Jumat (25/9/2020) tentang Luas Bangun Datar:

Soal 1

Sebuah segitiga memiliki tinggi 9 cm. Jika panjang alas segitiga itu tiga kali tingginya, berapa luas segitiga itu?

Baca: Kumpulan Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah di TVRI 24 September 2020 untuk Kelas 1-3 SD dan 4-6 SD

Soal 2

Tentukan luas gambar di bawah ini!

Soal 2
Soal 2 (kemdikbud.go.id)

Soal 3

Tentukan luas gambar di bawah ini!

Soal 3
Soal 3 (kemdikbud.go.id)

Baca: Beasiswa Unggulan untuk Mahasiswa S1-S3, Simak Persyaratan dan Daftarnya, Sudah Dibuka Hari Ini

Jawab

Jawaban soal 1

Panjang alas = 3 x tinggi = 3 x 9 = 27

Luas = 1/2 x a x t

= 1/2 x 27 x 9

= 121,5 cm2

Jawaban Soal 2

Panjang garis alas = 7 + 15 + 9 = 31 cm

Luas = 1/2x (jumlah garis sejajar) x t

= 1/2 x (15 + 31) x 12





Halaman
123
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved