Istri Sah Pelaku Mutilasi Pernah Beri Pesan untuk Laeli dan Fajri: Gue Yakin Kalian Orang Baik

Tweetnya tersebut sempat menjadi viral di media sosial lantaran berkaitan dengan pelaku kasus mutilasi Rinaldi Harley Wismanu, DAF dan LAS.


zoom-inlihat foto
fajri-dan-laeli-pelaku-mutilasi-di-kalibata-city.jpg
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Tersangka berinisial DAF dan LAS diperlihatkan saat konferensi pers pengungkapan mutilasi, di Mapolda Metro Jaya, Kamis (17/9/2020). Polisi menangkap dua pelaku mutilasi Rinaldi Harley Wismanu yang ditemukan di Apartemen Kalibata City, Jakarta, dengan motif ingin menguasai harta korban.


Dalam cuitannya akun tersebut menulis soal suaminya yang direbut perempuan lain.

"(Blur-in dikit)

Laeli Atik Supriyatin,

Aku udah tau kamu sepenuhnya, Mbak.

Jadi mulai sekarang aku diem.

Diem gangguin kamu ataupun pacarmu.

Aku lagi tunggu tanggal tayangnya aja. Hehehe #AkuMensJanganSentuhAkuYa," tulisnya.

Terbaru pada 1 September 2020 lalu, akun yang sama juga menulis kabar terbaru dari rumah tangganya.

Kini ia telah berhasil mendapatkan kembali hak asuh anaknya.

Akun ini juga memberi pesan untuk Fajri dan Laeli.

Ia berpesan agar Fajri dan Laeli tidak meninggalkan keluarganya.

"teruntuk Fajri, inget, keajaiban selalu ada.

jangan pernah ninggalin keluarga.

harus bisa hadepin semua masalah.

gue sayang sm lo, sbg bapaknya anak2.

inget, anak2 ini ttp anak lo. lo ttp bapaknya.

kapanpun lo mau dtg, silakan. doa anak2 buat lo kok!" tulisnya.

Ia juga mengucapkan terimakasih pada Laeli yang sudah merawat kedua anaknya.

"untuk Lele, atau mba Laeli.

makasih banyak udah ngurus Rena dan Fajri selama gue ga bisa lakuin tugas itu.





Halaman
1234
Editor: haerahr
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved