6 Rekomendasi Drama Korea di Netflix yang Mengajarkan Kita untuk Mencintai Diri Sendiri

Berikut ini adalah 6 Drama Korea di Netflix yang dapat mengajarkan kita untuk menghargai diri sendiri.


zoom-inlihat foto
deretan-rekomendasi-tayangan-baru-netflix-indonesia-di-bulan-januari-2020.jpg
Fortune
6 Rekomendasi Drama Korea di Netflix yang Mengajarkan Kita untuk Mencintai Diri Sendiri


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Berikut ini adalah 6 rekomendasi Drama Korea di Netflix yang mengajarkan kita untuk mencintai diri sendiri.

Dalam kondisi di tengah pandemi seperti ini, bisa membuat kita lebih fokus terhadap kondisi diri sendiri.

Terutama dalam hal menjaga kesehatan.

Baca: 6 Pelajaran Hidup yang Bisa Dipetik dari Film Guru-guru Gokil, Sudah Tayang di Netflix

Baca: Sinopsis dan Fakta Menarik Film Guru-guru Gokil yang Rilis Perdana 17 Agustus 2020 di Netflix

Selain itu, kita juga bisa memberikan perhatian lebih pada kebahagiaan kita sendiri.

Salah satunya adalah mencoba mencintai diri kita sendiri.

Berikut ini adalah 6 Drama Korea di Netflix yang dapat mengajarkan kita untuk menghargai diri sendiri.

Apa saja?

Simak selengkapnya di sini!

1. Was It Love?

Was It Love adalah komedi romantis yang dibintangi Song Ji Hyo sebagai produser film dan ibu tunggal Noh Ae Jung yang telah hidup sendiri selama 14 tahun.
Was It Love adalah komedi romantis yang dibintangi Song Ji Hyo sebagai produser film dan ibu tunggal Noh Ae Jung yang telah hidup sendiri selama 14 tahun. (Soompi)

Serial Was It Love? menceritakan tentang kisah Noh Ae-jeong (Song Ji-Hyo), seorang wanita yang penuh semangat namun menutup dirinya dari hubungan cinta selama 14 tahun.

Hal itu ia lakukan demi membesarkan putrinya dan mengembangkan kariernya.

Tanpa disangka, takdir justru membawanya bertemu dengan empat pria yang siap memberikan hati mereka kepada Ae-jeong.

Kini saatnya Ae-jeong memberikan kesempatan kedua bagi kehidupan cintanya dan hidup lebih bahagia.

2. It's Okay to Not Be Okay

Kim Soo Hyun di drama Korea Its Okay To Not Be Okay
Kim Soo Hyun di drama Korea Its Okay To Not Be Okay (Instagram tvndrama.official)

Serial It's Okay to Not Be Okay juga menunjukkan betapa pentingnya mencintai diri sendiri.

Walaupun memiliki kecantikan yang luar biasa, Ko Mun-yeong (Seo Yea-ji_ tetap dihantui oleh omongan ibunya yang mengatakan bahwa ia adalah seorang monster.

Begitu juga Moon Gang-tae (Kim Soo-hyun) yang selalu merasa kebaikannya tidak pernah cuku[.

Ia berpikir bahwa ibunya tidak sayang padanya.

Kedua karakter ini pun belajar untuk lebih mencintai diri sendiri lewat satu sama lain.

3. My ID Is Gangnam Beauty

My ID Gangnam Beauty
My ID Gangnam Beauty (Netflix)




Halaman
12
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Musuh dalam Selimut

    Musuh dalam Selimut adalah sebuah film drama romansa
  • Film - Sanubari Jakarta (2012)

    Sanubari Jakarta adalah film drama omnibus Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved