4 Pengusaha Indonesia Masuk Daftar 500 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Ada yang Peringkat Ke-80

R. Budi Hartono masih menjadi orang terkaya di Indonesia dengan nilai kekayaan mencapai US$13,6 miliar


zoom-inlihat foto
bos-djarum-budi-hartono-2.jpg
Tribunnews.com
Bos Djarum, R. Budi Hartono, masih menjadi orang terkaya di Indonesia.


Kemudian di posisi kelima ada Larry Ellison dengan nilai kekayaan US$ 59 miliar dengan sumber usaha software. 

Kekayaan Donald Trump Berkurang Rp14,5 Triliun karena Pandemi

Jumlah kekayaan Donald Trump mengalami penurunan di tengah pandemi Covid-19.

Mengutip Forbes pada Kamis (12/7/2020), Trump memiliki kekayaan sebesar US$ 2,1 miliar.

Jumlah ini dapat dikatakan tak banyak berubah dibandingkan pada April 2020. 

Artinya, kekayaannya menurun US$1 miliar dibandingkan jumlah kekayaannya pada Oktober 2019.

Jika dirupiahkan, kekayaan Trump lenyap Rp14,5 triliun selama pandemi corona.

Selama menjabat presiden, dua putranya mengelola bisnis Trump.

Apa saja bisnis Trump? 

Bisnis utama Trump adalah properti. 

Ia memiliki banyak properti yang digunakan sebagai perkantoran ataupun menjadi gerai ritel produk mewah.

Baca: Inilah Daftar 15 Orang Terkaya di Indonesia 2020 Pasca Pandemi Covid-19, Duo Hartono Masih di Puncak

Presiden AS Donald Trump mengunjungi Pusat Medis Militer Nasional Walter Reed di Bethesda, Maryland pada 11 Juli 2020.
Presiden AS Donald Trump mengunjungi Pusat Medis Militer Nasional Walter Reed di Bethesda, Maryland pada 11 Juli 2020. (ALEX EDELMAN / AFP)

Namun, ketika virus corona menyerang, properti terjerembab.

Selain resesi, masyarakat juga tak lagi mengunjungi properti tersebut selama pandemi.

Berikut adalah beberapa sumber properti Trump:

1. Real estate komersial

Terdiri dari ritel dan ruang kantor di New York dan San Fransisco.

Saat corona dan bisnis lesu, kedua real estate itu menjadi penyebab tesbesar penyusutan kekayaan Trump.

Nilainya turun dari USS$1,9 Miliar menjadi US$1,2 Miliar setelah pandemi Corona terjadi.

2. Real estate perumahan

Trump menguasai lebih dari 500 properti hunian di seluruh penjuru AS.





Halaman
123
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved