Putra Siregar Terancam Penjara 8 Tahun, Aset Kekayaan Disita Bea Cukai

Putra Siregar terancam dikenai hukuman pidana maksimal 8 tahun dengan denda minimal 100 juta dan paling banyak 5 miliar.


zoom-inlihat foto
putra-siregar-pemilik-ps-store-putra.jpg
Instagram.com/@putrasiregarr17
Putra Siregar, pemilik PS Store Putra ditangkap Kantor Wilayah Bea Cukai Jakarta berkaitan kasus penjualan ponsel ilegal. (Instagram.com/@putrasiregarr17)


Milono akan melimpahkan berkas perkara Putra Siregar ke Pengadilan Negeri Jakarta Timur dalam waktu dekat agar bisa segera disidangkan.

"Kemungkinan akan kami laksanakan setelah ada penetapan pengadilan. Mungkin awal bulan Agustus kami limpahkan ke Pengadilan Negeri Jakarta Timur," katanya

(TribunnewsWiki.com/Restu, TribunJakarta.com/Kurniawati Hasjanah)

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Jadi Tersangka & Terancam 8 Tahun Bui di Kasus Ponsel Ilegal, Ini Alasan Putra Siregar Tak Ditahan





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved