Di Inggris, Periode Isolasi Orang Bergejala Covid-19 Mungkin Bisa Diperlama

Beberapa pihak mengatakan pengetesan Covid-19 di bandara dapat mengurangi masa karantina bagi mereka yang baru pulang dari luar negeri.


zoom-inlihat foto
pengecekan-covid-19-inggris.jpg
DANIEL LEAL-OLIVAS / AFP
Penumpang bermasker dicek suhu tubuhnya di Bandara Heathrow, London bagian barat, 10 Juli 2020. Inggris mungkin akan memperlama periode karantina untuk mereka yang baru pulang dari luar negeri.


"Wina telah melakukannya selama berbulan-bulan. Saya tidak paham mengapa kita tidak belum melakukannya," kata dia.

Ilmuwan telah memperingatkan bahwa pengetesan massal di bandara kemungkinan tidak menggantikan langkah-langkah karantina.

Hal ini karena periode inkubasi untuk virus corona dapat mencapai lima hari sebelum tes bisa menunjukkan seseorang positif terjangkit Covid-19.

There have been at least 301,400 confirmed cases of coronavirus in the United Kingdom, according to the British public health authorities. As of Thursday morning, 45,961 people had died.

Sementara itu, dikutip dari The New York Times, per Kamis (29/7/2020), jumlah kasus terkonfirmasi Covid-19 di Inggris sudah mencapai 301.400.

Ada 45.961 kematian yang disebabkan oleh infeksi virus corona.

England menjadi wilayah dengan jumlah kasus terbanyak (259,722), disusul Skotlandia (18,580), Wales (17,223), dan Irlandia Utara (5,930).

(Tribunnewswiki/Tyo)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved