Hotman Paris Tanyakan Cara Tinggalkan Duniawi, Ustaz Abdul Somad: Sampai Mulutmu Disumbat Tanah

Hotman Paris bertanya saran bagaimana cara meninggalkan kehidupan duniawi dan pensiun. Jawaban Ustaz Abdul Somad pun juga membuatnya terdiam.


zoom-inlihat foto
hotman-paris-ustadz-abdul-somad.jpg
Kolase TribunnewsWiki
Hotman Paris Hutapea meminta pendapat Ustadz Abdul Somad mengenai cara meninggalkan duniawi.


Tapi susah.

Anak saya tiga.

Semua pengacara muda.

Saya perlu bimbing juga.

Pengacara itu kan perlu jam terbang.

Pengacara itu tanpa kasus, susah jadi ahli.

Ya itulah saya gak bisa tinggalin.

Tapi bahagianya, ya semu lah. 

Hotman Paris ngobrol soal kasus Novel Baswedan dengan UAS

Ustaz Abdul Somad (UAS) terlibat pembicaraan santai dan seru dengan pengacara ternama Hotman Paris Hutapea.

Pada kesempatan tersebut, Hotman Paris menuturkan bahwa dirinya menerima ribuan pertanyaan terkait kasus Novel Baswedan.

Kasus Novel Baswedan adalah saat penyidik KPK itu disiram air keras sepulang dari salat Subuh, 11 April 2017 silam.

Setelah sekian tahun, sebanyak 2 pelaku akhirnya ditangkap dan sudah melewati sidang tahap tuntutan.

Kehebohan muncul saat jaksa menuntut kedua pelaku ini dengan 1 tahun penjara, tuntutan yang dianggap ringan oleh banyak kalangan.

Inilah yang diungkap Hotman Paris Hutapea yang mengaku mendapat ribuan pertanyaan terkait kasus Novel Baswedan.

Hal itu diungkapkan Hotman Paris ketika berbincang bersama Ustaz Abdul Somad (UAS) dalam siaran langsung di YouTube Ustadz Abdul Somad Official, Sabtu (13/6/2020) malam.

Pengakuan tersebut terlontar saat Hotman menanggapi pertanyaan UAS yang menyinggung kasus Novel Baswedan dalam perbincangan tersebut.

Baca: Unggah Video TikTok Korban Banjir, Hotman Paris Kritik Pemerintah: Banjir Saja Enggak Bisa Atasin!

Baca: Video Duo Semangka Bergoyang Bikin Hotman Paris Tutup Mata: Saya Baru Pulang dari Pondok Pesantren

UAS01 98211222
Ustadz Abdul Somad (UAS) terlibat perbincangan seru dan santai dengan Hotman Paris Hutapea dalam sebuah Live Streaming di akun Youtube @Ustadz Abdul Somad Official. Hotman Paris akui terima ribuan pertanyaan terkait kasus yang menimpa penyidik KPK, Novel Baswedan.

Awalnya Hotman Paris berbagi cerita mengenai pengalamannya ketika menjadi pengacara dan cukup sering membantu orang dalam menyelesaikan masalah hukum.

Hotman Paris kerap melayani konsultasi hukum dari orang lain di sebuah tempat bernama Kopi Joni.

Di tempat tersebut, ia kerap bertemu dengan masyarakat yang sedang mengalami masalah hukum dan meminta bantuan darinya.

Namun, karena pandemi Covid-19, hal itu tak lagi bisa dilakukan lagi.





Halaman
1234
Editor: haerahr
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved