Apa Saja Motivasi Intrinsik Belajar? Jawab Soal Belajar dari Rumah TVRI untuk SMP Rabu 10 Juni 2020

Berikut adalah kunci jawaban lengkap Belajar dari Rumah di TVRI, kelas SMP dengan materi Mengenal Gaya Belajar yang Pas untuk Kita, Rabu 10 Juni 2020.


zoom-inlihat foto
ilustrasi-belajar-dari-rumah-bersama-tvri.jpg
Capture YouTube Majalah Bobo
Belajar dari Rumah bersama TVRI kelas SMP dengan materi Mengenal Gaya Belajar yang Pas untuk Kita, Rabu 10 Juni 2020.


Dalam artian, kita bisa mengontrol apa yang kita perbuat, bukan karena terpaksa.

  • Kompetensi

Motivasi intrinsik akan tumbuh ketika seseorang memiliki kemampuan dalam bidang tertentu.

Sebagai contoh, jika seseorang jago matematika, maka ia akan cenderung lebih termotivasi untuk belajar matematika.

  • Grup/kelompok

Motivasi intrinsik akan semakin kuat ketika kita mengetahui ada orang yang memiliki ketertarikan yang sama.

Dengan demikian, kita bisa belajar bersama.

Baca: KUNCI JAWABAN Belajar dari Rumah di TVRI Matematika Kelas SMP, Kamis 4 Juni 2020: Pola Bilangan

tvri 8 - 14 juni 2020
Jadwal pekan kesembilan program Belajar dari Rumah di TVRI oleh Kemendikbud, 8 - 14 Juni 2020.

Jadwal Program Belajar dari Rumah di TVRI pada hari Rabu 10 Juni 2020, dikutip dari laman Kemdikbud.go.id :

08.00 - 08.30 WIB : PAUD

Jalan Sesama: Katak yang Menggonggong

08.30 - 09.00 WIB : SD Kelas 1-3

Belajar Bahasa Indonesia

09.00 - 09.30 WIB: SD Kelas 4-6

Anak Seribu Pulau: Merauke, Papua

09.30 - 10.00 WIB : SMP 

Mengenal Gaya Belajar yang Pas untuk Kita

10.00 - 10.30 WIB : SMA/SMK & sederajat

Tips Menghafal dan Membaca Cepat

10.30 - 11.00 WIB : Keluarga Indonesia (Parenting)

Produktif di Rumah

Baca: KUNCI JAWABAN Belajar dari Rumah di TVRI SD Kelas 4-6, Kamis 4 Juni 2020: Pengenalan Drama

Belajar dari Rumah di TVRI.
Belajar dari Rumah di TVRI. (Tangkapan Layar TVRI)

Berikut ini tips dan panduan untuk orangtua bagaimana agar Belajar dari Rumah di TVRI menjadi lancar untuk anak :

1. Pastikan Anak sudah siap





Halaman
1234
Penulis: Haris Chaebar
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved