4. Paket C: IPA, IPS, Bahasa
Catatan: Lihat persyaratan di PTN tujuan dan diterapkan pada sistem pendaftaran.
Baca: DAFTAR 85 PTN dan 42 Politeknik Negeri Peserta SBMPTN dan SBMPN 2020, beserta Alur Pendaftaran
Baca: Kuliah Bisnis di 3 Negara Berbeda dengan Beasiswa SP Jain School of Global Management, Berminat?
Materi UTBK
1. Tes Potensi Skolastik (TPS)
TPS mengukur kemampuan kognitif yang dianggap penting untuk keberhasilan di sekolah formal, khususnya pendidikan tinggi.
2. Dalam TPS yang akan diuji adalah:
- Kemampuan penalaran umum
- Kemampuan kuantitatif
- Pengetahuan dan pemahaman umum, serta
- Kemampuan memahami bacaan dan menulis
3. Kemampuan kuantitatif akan mencakup pengetahuan dan penguasaan Matematika Dasar.
4. Pada TPS, sebagian soal disajikan dalam Bahasa Inggris.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Pendaftaran UTBK-SMBMPTN 2020, Catat!"
KOMENTAR