20 Jurusan Paling Favorit dan Diminati di UI pada SBMPTN 2019, Ada Prodi Pilihanmu?

Berikut 20 jurusan di UI yang paling diminati dan menjadi favorit saat SBMPTN 2019, cek daya tampungnya di sini.


zoom-inlihat foto
uiiiiiiiiiiiiiiii.jpg
TRIBUNNEWS/HERUDIN
20 jurusan di UI yang jadi favorit dan diminati di SBMPTN 2019.


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Pendaftaran Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) akan dibuka pada awal Juni 2020.

Calon mahasiswa diberikan kesempatan untuk memilih program studi dan universitas yang diinginkan.

Pelaksanaan UTBK-SBMPTN 2020 ini dilakukan secara serentak bersama Universitas Negeri dan Politeknik Negeri.

Salah satunya ialah Universitas Indonesia yang membuka pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020.

Universitas Indonesia memiliki sejumlah program studi atau jurusan yang diminati oleh calon mahasiswa.

Berikut jurusan di UI yang paling diminati calon mahasiswa pada SBMPTN 2019 :

Bidang Saintek

1. Pendidikan Dokter

Peminat 2019 : 981

2. Ilmu Komputer

Peminat 2019: 879

Baca: Berikut Jumlah Daya Tampung Prodi Soshum UI di SBMPTN 2020, Ada Pilihanmu?

Baca: DAFTAR 85 PTN dan 42 Politeknik Negeri Peserta SBMPTN dan SBMPN 2020, beserta Alur Pendaftaran

3. Sistem Informasi

Peminat 2019: 849

4. Ilmu Kesehatan Masyarakat

Peminat 2019: 618

5. Farmasi

Peminat 2019: 574

6. Pendidikan Dokter Gigi

Peminat 2019: 512

7. Ilmu Keperawatan





Halaman
1234
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved