Kolase TribunnewsWiki/Instagram@roy_kiyoshi
Gue dibully bukan nose jobnya, tapi muka gue.
Muka gue dibilang beauty blender.
Tapi setelah gue lihat iya juga sih."
Kemudian, Jessica Iskandar menanyakan reaksi ibunda Roy Kiyoshi tentang hobinya mengoperasi wajah.
Yang mengejutkan, Roy Kiyoshi justru dengan santai menjawab bahwa sang ibu juga memiliki hobi yang sama.
"Nyokap sama gue itu sama, tukang oplas," beber Roy Kiyoshi.
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Kaka)
Sebagian artikel ini telah tayang di Tribunnewswiki.com dengan judul, "Roy Kiyoshi Akui Sudah Jajal Operasi Plastik 12 Tahun Lalu, Beber Ibundanya Miliki Hobi Sama"
dan telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Roy Kiyoshi Ditangkap Polisi Atas Dugaan Kasus Penyalahgunaan Narkoba
KOMENTAR