VIRAL Pembatalan Diskon UKT untuk Mahasiswa PTKIN Trending di Twitter, Ini Penjelasan Kemenag

Kementerian Agama batalkan keringanan UKT untuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN), tagar #kemenagprank trending di Twitter.


zoom-inlihat foto
menteri-agama-fachrul-razi-dkdddd.jpg
Seno Tri Sulistiyono/Tribunnews.com
Menteri Agama Fachrul Razi


Sejauh ini, pihaknya masih menunggu revisi dan informasi selanjutnya dari Kementerian Keuangan.

Sembari menunggu revisi, pihak Kemenag juga masih menunggu bagaimana tindak lanjut dari pasca-kebijakan penghematan tersebut.

"Kita berharap nanti ada tindaklanjut yang meng-adress persoalan yang dihadapi kampus-kampus selama ini," paparnya.

(Kompas.com/Retia Kartika Dewi) (TribunnewsWiki.com/Niken Aninsi)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved