Soal Banjir Jakarta, Sekda DKI: 'Dinikmati Saja, Tubuh Kita Dua Pertiga Persen Air'

"Jadi dinikmati saja. Itu kan soal manajemen air. Tubuh kita ini dua pertiga persen air." ucap Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta Saefullah.


zoom-inlihat foto
sekretaris-daerah-dki-jakarta-saefullah-kondisi-banjir-di-jakarta-dinikmati-saja.jpg
Kolase TribunnewsWiki/Kompas.com
Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta Saefullah berujar agar kondisi banjir di Jakarta dinikmati saja.(Kolase TribunnewsWiki/Kompas.com)


TRIBUNNEWSWIKI.COM – Banjir yang melanda Jakarta dan sekitarnya merugikan penduduk setempat.

Banjir membuat ratusan kecamatan terendam air.

Bahkan ketinggian air dapat mencapat 3 meter.

Menanggapi persoalan banjir tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta Saefullah mengatakan, banjir tidak hanya terjadi di Jakarta.

Baca: Viral Video Lucu Banjir Jakarta, Emak-emak Syuting Tiktok hingga Anak Terombang-ambing di Atas Wajan

Baca: Anies Baswedan Dibully Karena Banjir di Jakarta, Fadli Zon Heran: Dari Zaman Belanda Udah Banjir

Dikutip dari Kompas.com, ia berujar bahwa banjir juga melanda di berbagai kota di Provinsi Banten, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.

Saefullah lalu berujar agar kondisi banjir di Jakarta dinikmati saja.

"Pulau Jawa dari Banten ada Tangerang-nya, Jakarta, Bogor (di) Jawa Barat di berbagai kotanya, Jawa Tengah di berbagai kotanya, Jawa Timur di berbagai kotanya juga ada banjir itu.

Jadi dinikmati saja. Itu kan soal manajemen air," ujar Saefullah di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (26/2/2020).

Baca: Kesal Rumahnya Terendam Banjir, Warga Bikin Iklan Nyeleneh Dijamin Bebas Banjir Asal Kagak Hujan

Baca: Unggah Video TikTok Korban Banjir, Hotman Paris Kritik Pemerintah: Banjir Saja Enggak Bisa Atasin!

Banjir di permukiman Kemang di Jalan Kemang Selatan 10, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (25/2/2020). (KOMPAS.com/Walda Marison)
Banjir di permukiman Kemang di Jalan Kemang Selatan 10, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (25/2/2020). (KOMPAS.com/Walda Marison) (KOMPAS.com/Walda Marison)

"Tubuh kita ini dua pertiga persen air.

Sering keluar air, kan banyak, bisa dari kepala, atau mana, air mata saja harus ada manajemen, tergantung situasi," lanjut dia.

Menurut Saefullah, semua gubernur yang menjabat di Jakarta selalu mengalami banjir tiap tahun.

Sekda DKI itu meminta semua pihak memberi kesempatan kepada Gubernur Anies Baswedan untuk menuntaskan tugasnya memimpin ibu Kota.

Baca: Rumahnya 4 Kali Kebanjiran dalam 2 Bulan, Tina Toon Sidak Pemda hingga Labrak Petugas

Baca: Puji Aksi Tya Ariestya, Uya Kuya Ledek Iis Dahlia yang Tengok Korban Banjir sambil Naik Gerobak

Sekretaris Daerah DKI Jakarta Saefullah di Pintu Air Manggarai, Jakarta Pusat 1
Sekretaris Daerah DKI Jakarta Saefullah di Pintu Air Manggarai, Jakarta Pusat, Selasa (25/2/2020)(KOMPAS.COM/RYANA ARYADITA)

Termasuk mengatasi persoalan banjir di Jakarta.

"Kan sudah disampaikan oleh Bang Yos (mantan Gubernur DKI Sutiyoso) juga,

tidak ada satu pun gubernur yang luput di masanya dari banjir.

Artinya, setiap tahun di musim banjir pasti banjir," ujar dia.

Menurut Saefullah, Pemprov DKI di bawah kepemimpinan Anies selalu berupaya mengantisipasi banjir dengan mengeruk got, saluran penghubung, kali, sungai, hingga waduk.

Baca: Tanggapi Keluhan Ferdinand Hutahaean, Fadli Zon: Banjir Bukan Salah Apalagi Karya Anies

Baca: Reaksi Tegas Anies Baswedan Diserbu Pertanyaan Jakarta 5 Kali Banjir di 2020 : Kami Konsentrasi

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Pintu Air Manggarai, Selasa (25/2/2020)
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Pintu Air Manggarai, Selasa (25/2/2020) (KOMPAS.COM/ RINDI NURIS VELAROSDELA)

Pengerukan itu, kata Saefullah, akan lebih digencarkan tahun ini.

"Di akhir 2020 ini, arahan Pak Gubernur itu akan kami lakukan pengerukan untuk persiapan beberapa tahun ke depan," kata Saefullah.

Saefullah menyampaikan, Pemprov DKI Jakarta memiliki manajemen yang baik untuk mengatasi banjir.

Baca: Tanggapi soal Banjir Jakarta, Anies: Pertemuan dan Rapat Batal, Semua Turun ke Lapangan.

Baca: Jakarta Banjir Berkali-kali, Anies Baswedan : Konsentrasi pada Penanganan





Halaman
12
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved