Kisah Viral Pernikahan yang Hanya Habiskan Biaya Rp 5,5 Juta, Ternyata Begini Rincian Pengeluarannya

Kisah viral pernikahan yang hanya menghabiskan biaya Rp 5,5 juta, ternyata begini rincian pengeluarannya.


zoom-inlihat foto
kisah-viral-pernikahan-yang-hanya-menghabiskan-biaya-rp-55-juta.jpg
Twitter/biangkerok
Kisah viral pernikahan yang hanya menghabiskan biaya Rp 5,5 juta, ternyata begini rincian pengeluarannya.


Bahkan mereka lebih leluasa berinteraksi dengan pengantin karena konsep pesta yang simpel dan tak memiliki banyak tamu.

Pasangan pengantin baru ini banyak mendapat pujian netizen.

"Saya suka ide ga perlu panggung & pengantin menghampiri para tamu. Kadang juga bingung aj ngeliat pengantin cuma jadi pajangan & malah ga menikmati momen dgn para kerabat/undangan."

"Ini asik banget."

"Nah ini, tujuan pelaminan itu apa sih sebenarnya? Apa gunanya kita duduk di pelaminan seolah dipajang sambil dilihatin orng2 ramai yg lagi makan? Gk habis pikir saya faedah dari momen itu apa.."

(TribunJatim/Ignatia)(TRIBUNNEWSWIKI.COM/ Abdurrahman Al Farid)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved