Foto-foto Big Hit Family di Ulang Tahun ke-15 Big Hit Entertainment, Visualnya Nggak Nahan!

Berikut ini foto-foto Big Hit Family di ulang tahun Big Hit Entertainment.


zoom-inlihat foto
big-hit-family.jpg
Big Hit Entertainment
Big Hit Family: BTS, TXT, Lee Hyun


Gimana bingung nggak pilih siapa paling ganteng?

Baca: TXT (Tomorrow X Together)

3. Ukur Tinggi Badan

BTS, TXT, Lee Hyun
BTS, TXT, Lee Hyun (Big Hit Entertainment)

Foto ini kocak sebenarnya.

Semua artis Big Hit berdiri sesuai urutan tingginya.

Lee Hyun berada paling depan disusul oleh Jimin BTS.

RM, Hueninkai, dan Soobin jadi 3 Big Hit Family yang paling tinggi.

4. Dipecah Jadi Tiga

BTS, TXT, Lee Hyun
BTS, TXT, Lee Hyun (Big Hit Entertainment)

Big Hit Entertainment sepertinya belum cukup dengan foto urutan tinggi badan.

Mereka mengelompokkan artisnya sesuai tinggi badan.

Bagian atas adalah idol yang tingginya rata-rata di Big Hit Entertainment.

Bagian tengah adalah artis yang tingginya paling pendek.

Sedangkan, bagian bawah sendiri, mereka kumpulan giant Big Hit.

5. Tiduran Bersama

BTS, TXT, Lee Hyun
BTS, TXT, Lee Hyun (Big Hit Entertainment)

Member BTS, TXT, Lee Hyun nggak hanya bisa tampil maskulin.

Mereka juga bisa terlihat feminin.

Pakai baju berwarna terang membuat mereka terlihat cute banget.

Baca: Big Hit Entertaiment Akuisisi Source Music, GFRIEND Akan Bergabung dengan BTS

(TribunnewsWiki.com/cva)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved