Semua informasi yang didapatkan intelejen masih samar lantaran informasi mengenai Osama sulit untuk dicari.
Dalam menyelesaikan misi ini, para tentara SEAL menggunakan sandi Geronimo untuk berkomunikasi.
Awalnya, pasukan SEAL tidak menyadari bahwa target mereka adalah orang yang paling dicari di dunia.
Saat mengetahui bahwa target mereka adalah Osama Bin Laden, mereka menyadari memiliki kesempatan untuk melenyapkan musuh utama Amerika dan membalas dendam atas tragedi 9/11 di WTC.
Mampukah mereka menemukan Osama?
Pemeran
- Cam Gigandet sebagai Stunner
- Anson Mount sebagai Cherry
- Freddy Rodríguez sebagai Trench
- Xzibit sebagai Mule
- Kathleen Robertson sebagai Vivian
- Robert Knepper sebagai Lieutenant Commander
- Eddie Kaye Thomas sebagai Christian
- Kenneth Miller sebagai Sauce
- William Fichtner sebagai Mr. Guidry
- Jenny Gabrielle sebagai Tricia
- Mo Gallini sebagai Interrogator
- Sarah Minnich sebagai Waitress
- Tait Fletcher sebagai D-Punch
- Kristen DeVore Rakes sebagai CIA Analyst
- David House sebagai TOC Tech
- Saleem Watley sebagai Al-Kuwaiti
- Keith Meriweather sebagai TOC Commander
- Yon Kempton sebagai Bin Laden
- Jahan Khalili sebagai Kalid
- Ghasak Dabbach sebagai Istri Al-Kuwaiti
(TribunnewsWiki.com/Niken Aninsi)
KOMENTAR