KALEIDOSKOP 2019 : Prestasi Bulu Tangkis Indonesia di Turnamen BWF World Tour 2019 dan Major Event

Berikut adalah prestasi yang telah diraih oleh atlet bulu tangkis Indonesia di turnamen BWF World Tour 2019 dan Major Event.


zoom-inlihat foto
kolase121.jpg
kolase Humas PBSI
Berikut adalah prestasi yang telah diraih oleh atlet bulu tangkis Indonesia di turnamen BWF World Tour 2019 dan Major Event.


Super 100

- Shesar Hiren Rhustavito (Russian Open)

- Adnan Maulana/Mychelle Crhystine Bandaso (Russian Open)

- Ni Ketut Mahadewi/Tania Oktaviani Kusumah (Russian Open)

- M Shohibul Fikri/Bagas Maulana (Hyderabad Open)

- Firman Abdul Kholik (Akita Masters)

- Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta (Vietnam Open)

- Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto (Yuzu Indonesia Masters)

Tim Beregu U-19 Indonesia menjuarai World Junior Championships 2019 di Kazan, Rusia, setelah mengalahkan Tiongkok dengan skor 3-1.
Tim Beregu U-19 Indonesia menjuarai World Junior Championships 2019 di Kazan, Rusia, setelah mengalahkan Tiongkok dengan skor 3-1. (PBSI)

Major Event

- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (Emas - Kejuaraan Dunia)

- Tim Junior Indonesia (Emas - Suhandinata Cup)

- Tim Indonesia (Perunggu - Sudirman Cup)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/ Abdurrahman Al Farid)(Sripoku/Bolasport)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved