Kalahkan Manchester United, Liverpool Resmi Rekrut Gelandang Timnas Jepang

Gelandang serang Red Bull Salzburg, Takumi Minamino resmi bergabung ke Liverpool. Pemain timnas Jepang itu ditebus dengan harga 7,25 poundsterling.


zoom-inlihat foto
takumi-minamino.jpg
Twitter @LFC
Takumi Minamino, pemain baru Liverpool.


"Michael Edwards dan timnya layak mendapat kredit," tambahnya.

Baca: Banjir di Jepang Airnya Jernih dan Bersih Seperti Kolam Renang, Warganet Takjub, Begini Kondisinya

Baca: Hari Ini dalam Sejarah: 17 November 794 – Ibu Kota Jepang Resmi Pindah dari Nara ke Kyoto

Takumi Minamino di Red Bull Salzburg.
Takumi Minamino di Red Bull Salzburg. (Twitter @RedBullSalzburg)

Juergen Klopp juga melayangkan pujian bagaimana Salzburg saat ini menjadi tujuan pemain-pemain berbakat di Eropa.

"Tak sulit menyatakan Salzburg adalah destinasi favorit para pemain dengan talenta luar biasa."

"Dari pengalaman bertransaksi dan bertemu secara langsung Salzburg di dalam dan luar lapangan, reputasi mereka sebagai salah satu klub modern terbaik di Eropa saat ini tengah tumbuh," kata Klopp.

"Saya yakin dengan sleuruh suporter Liverpool yang akan membuat Takumi merasa di rumah dalam kota dan klub kami."

"Saya juga yakin hal ini akan menambah keluarga dari Liverpool lebih banyak dari Jepang."

"Sekarang kami memiliki salah satu bakat terbaik dari negara itu, Selamat datang," tambahnya.

Disanjung Shinji Kagawa

Pemain veteran Jepang, Shinji Kagawa memberi pesan kepada kompatriotnya, Takumi Minamino begitu Liverpool resmi mengumumkannya sebagai rekrutan anyar.

Begitu kabar soal transfer Minamino diresmikan Liverpool pada Kamis (19/12/2019), Kagawa kangsung memberikan pesan untuk kompatriotnya itu.

"Percaya pada dirimu dan lakukan yang terbaik, di bawah asuhan pelatih terbaik di dunia," ujar Kagawa dalam bahasa Jepang melalui akun twitternya.

Shinji Kagawa saat ini bermain untuk Real Zaragoza di divisi 2 Liga Spanyol.

Ia juga pernah seperti Minamino, yaitu dilatih oleh Juergen Klopp saat membela Dortmund dari 2010-2012.

Pada pernyataan sebelumya, Kagawa juga percaya bila Takumi Minamino akan menjadi pemain hebat bila berada di bawah asuhan Juergen Klopp.

Baca: Laga Manchester United Vs Tottenham Jadi Ajang Reuni dan Pembuktian Jose Mourinho

Baca: Manchester United Masih Jeblok, Inilah Tujuh Kandidat Pengganti Pelatih Ole Gunnar Solskajer

Juergen Klopp dan Shinji Kagawa, kerjasama apik di Dortmund.
Juergen Klopp dan Shinji Kagawa, kerjasama apik di Dortmund. (skysports.com)

"Jika Takumi benar-benar mendapat arahan Juergen Klopp, ia akan menjadi semakin kuat," ujarnya seperti dikutip Media Jepang, Football-zone.net.

Meski demikian, Kagawa juga mengingatkan kepada Minamino soal persaingan di skuat Liverpool.

"Ada persaingan ketat di skuat Liverpool, khususnya di 3 pemain depan (Mohamed Salah, Roberto Firmino, Sadio Mane."

"Tetapi lebih penting untuk menerima tantangan itu, Jika dia (Takumi) telah membuat keputusan, saya akan menghormatinya."

"Saya ingin Minamino menikmatinya (keputusan pindah ke Liverpool),"
ujarnya.

Takumi Minamino, resmi bergabung ke Liverpool.
Takumi Minamino, resmi bergabung ke Liverpool. (Twitter @LFC)

Sementara itu, pada sebuah kesempatan, Juergen Klopp pernah berujar mengenai kenangannya kala melatih Shinji Kagawa.





Halaman
1234
Penulis: Haris Chaebar
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved