Upayamu untuk mengambil inisiatif akan membuat atasanmu terkesan.
Karena hal ini mungkin kamu akan dipercaya untuk mengemban tanggung jawab baru.
Karirmu akan mengalami peningkatan dan bertumbuh dengan baik.
Secara keseluruhan kemampuanmu akan mengalami peningkatan.
Tapi kondisi keuanganmu harus lebih diperhatikan agar semua kebutuhanmu bisa tercukupi.
Baca: Rangking 12 Zodiak yang Paling Mengagumkan, Aquarius Tempati Posisi Pertama, Gemini Menyusul
Baca: 6 Zodiak yang Paling Mudah Dipengaruhi Orang Lain, Aquarius hingga Pisces, Cek Zodiakmu!
10. Capricorn
Akhirnya kamu akan berani untuk mengungkapkan semua ide yang selama ini terpendam.
Komunikasi yang lebih aktif akan membantumu untuk menarik lebih banyak peluang.
Kamu juga bisa mengambil keputusan dengan lebih percaya diri.
Jagalah komunikasimu agar tidak menyebabkan kesalahpahaman.
Selama bisa bersabar dan melakukan banyak hal positif, kamu bisa mempertahankan hubungan baik dengan semua orang.
Lakukanlah perencanaan yang tepat untu semua hal yang akan dilakukan.
11. Aquarius
Minggu depan kamu akan ditantang untuk lebih berani dan percaya diri dalam mengambil tindakan.
Semua tugas-tugas juga bisa kamu selesaikan tepat waktu dan akan memberimu kepuasan tersendiri.
Walaupun menghadapi situasi sesulit apapun, kamu akan tetap bisa mengatasinya secara efektif.
Sebaiknya minggu ini kamu harus fokus untuk rencana keuangan masa depan.
Hindarilah pengeluaran yang tidak perlu dan jangan sering bepergian jika bukan untuk urusan bisnis.
12. Pisces
Keberuntungan dalam segi finansial akan menghampirimu.
Kemungkinan kamu akan mendapatkan keuntungan yang lumayan dari usaha keras atas usahamu di masa lalu.
Jika dulu kamu pernah memberikan bantuan kepada orang lain, mungkin minggu ini juga akan mendapatkan balas budi.
Minggu ini adalah waktu yang ideal untuk segera menyelesaikan masalah yang terjadi dengan seseorang.
Tapi kamu juga harus bersiap untuk pengeluaran yang tidak terduga.
(TRIBUNNEWSWIKI/Magi, TRIBUNSTYLE/Vega Dhini Lestari)