Orang perokok, ternyata memiliki resiko lebih besar terkena kanker, terutama kanker payudara.
Perokok pasif tidak berbeda bahayanya dengan perokok aktif.
3. Makan buah dan sayur
Sayur dan buah mengandung antioksidan tinggi, untuk mendukung system kekebalan tubuh melawan berbagai penyakit termasuk kanker payudara.
4. Memperhatikan konsumsi kedelai
Kandungan protein nabati, lemak baik, vitamin, dan mineral yang terdapat di dalam kedelai mampu mencegah datangnya masalah kolesterol tinggi dan kanker payudara.
5. Menghindari alkohol
Bagi perempuan mengkonsumsi alkohol, tiga kali dalam sepekan memicu resiko kanker payudara lebih besar.
Diharapkan untuk perempuan tidak mengkonsumsi alkohol secara berlebihan, terutama bagi mereka dengang resiko tinggi kanker payudara.
(*) (TribunnewsWiki.com/Ibnu, Kompas.com)