Kolase TribunnewsWiki/Tribunnews.com/Kompas.com
Tidak ada yang lebih tepat dari mereka untuk memimpin Gojek di fase pertumbuhan berikutnya."
Dikesempatan berbeda, yakni setelah pelantikan sebagai Menteri, Nadiem juga memberikan pesan kepada para driver gojek dan kaum milenial.
"Saya akan menyiapkan beberapa patah kata untuk driver kolega di GoJek. Saya sedih sekali karena mereka itu keluarga. Mohon dukungan teman-teman milenial karena saya satu-satunya di sini yang mewakili milenial," tutur Nadiem. (TribunnewsWiki.com/Melia Istighfaroh)
KOMENTAR