Pertama, penyampaian gambaran umum atau kisi-kisi arah sikap politik Partai Gerindra oleh Prabowo.
Kedua, pandangan umum dewan pimpinan daerah yang diwakili masing-masing zona wilayah.
Ketiga, penyampaian panduan-panduan teknis kegiatan jangka pendek dan jangka panjang Partai Gerindra 2019-2024 oleh Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, Edhy Prabowo, dan Sugiono.
Terakhir, kesimpulan rapimnas yang akan disampaikan oleh Sekjen DPP Gerindra Ahmad Muzani.
(Tribunnewswiki.com/Kompas.com/Ami Heppy)
KOMENTAR