Dian Sastro Himbau Pelajar STM dan SMA yang Demo : Trust Me

Aktris layar lebar Dian Sastro meemberikan himbauan kepada pelajar STM dan SMA yang mengikuti demo di sekitar kompleks DPR/MPR RI, Jakarta Pusat.


zoom-inlihat foto
dian-sastro-mengimbau-para-pelajar-untuk-tetap-di-sekolah-dan-tidak-ikut-berdemo.jpg
Instagram/Dian Sastrowardoyo
Melalui Insta Story, artis peran Dian Sastro mengimbau para pelajar untuk tetap di sekolah dan tidak ikut berdemo.


Informasi tersebut didapat dari para pelajar yang ditemui Kak Seto, sapaan akrabnya di Polda Metro Jaya.

"Ada satu (pelajar) yang bilang ikut-ikutan karena semua teman begitu. Mereka hanya mengatakan solidaritas kepada teman," kata Kak Seto di Polda Metro Jaya.

Kak Seto menambahkan, pelajar tersebut juga mendapatkan informasi yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya terkait rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP).

Informasi hoaks itu didapat para pelajar dari media sosial.

Salah satu informasinya adalah pasal yang mengatur hubungan antara pasangan suami dan istri.

"Ada juga yang hanya mendengar bahwa isi-isi (RKUHP) yang sangat merugikan, katanya kalau suami istri kok enggak boleh berhubungan, bagaimana dong caranya punya anak," ungkap Kak Seto.

Oleh karena itu, Kak Seto meminta orangtua lebih bijak mengawasi anak-anaknya dalam menggunakan media sosial.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Saradita Oktaviani)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved