10 Cara Menghemat Baterai Ponsel agar Tak Cepat Habis

Berikut adalah cara-cara yang bisa kita lakukan untuk menghemat konsumsi baterai pada ponsel.


zoom-inlihat foto
ponsel-hp-cara-mengehmat-baterai.jpg
brightside.me
Berikut adalah cara-cara yang bisa kita lakukan untuk menghemat konsumsi baterai pada ponsel.


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Sering menggunakan ponsel membuat baterai menjadi cepat habis.

Banyak orang yang menginginkan baterainya awet dan tahan lama meskipun sering digunakan.

Padahal pemakaian ponsel yang terlalu sering tersebut mempengaruhi baterai ponsel.

Setiap kegiatan yang dilakukan di ponsel seperti mengangkses media sosial, membaca berita, menonotn film, YouTube, musik hingga game semuanya mengkonsumsi baterai.

Dengan banyak kegiatan yang dilakukan di satu ponsel, bisa saja baterai tak cukup untuk satu hari.

Namun ada beberapa hal yang bisa kita lakukan untuk menghemat baterai ponsel.

Baca: Awas, 6 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Sebabkan Gadgetmu Cepat Rusak

Baca: 4 Cara Merawat Headset Agar Awet & Tak Mudah Rusak, dari Gulung Kabel hingga Jangan Paksa Kemampuan

 

Berikut adalah beberapa hal yang bisa kita lakukan untuk menghemat baterai ponsel dikutip TribunnewsWiki dari Brightside.me :

1. Gunakan wallpaper hitam putih

Ketika memeriksa jam, pesan, atau panggilan tidak terjawab, kamu akan selalu melihat tampilan utama ponsel.

Wallpaper yang cerah dan berwarna-warni di layar utama ponsel benar-benar "memakan" daya baterai.

Oleh karena itu, lebih baik menggunakan wallpaper hitam-putih.

Ini akan membantu menghemat baterai ponsel.

Gunakan wallpaper hitam putih.
Gunakan wallpaper hitam putih. (brightside.me)

2. Jangan menghidupkan rotasi otomatis pada layar

Matikan fungsi putar otomatis kecuali jika benar-benar diperlukan.

Sensor khusus akselerometer-lah yang mengghabiskan daya baterai ponselmu.

3. Bersihkan port pengisian baterai

Ingat untuk selalu membersihkan perangkat selulermu.

Kenapa wajib membersihkan port pengisian? karena beberapa serat dan kotoran mungkin terjebak di sini.

Gunakan Q-tip dengan ujung yang tajam atau tusuk gigi untuk membersihkan sambungan charger.

Bersihkan port HP
Bersihkan port pengisian baterai di HP ( brightside.me)

4. Jangan sering menggenggam ponsel





Halaman
123
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved