Teaser Bombshell Rilis: Film yang Diangkat dari Skandal Pelecehan Seksual di Fox News

Teaser dari film terbaru produksi Lionsgate Movies, 'Bombshell' telah rilis di kanal Youtube, Rabu (21/8/2019).


zoom-inlihat foto
bombshell.jpg
The Guardian
Bombshell merupakan film hollywood yang diangkat dari kisah skandal pelecehan seksual yang melibatkan mantan bos media raksasa dunia sepanjang masa Fox News.


Karakter Roger Ailes sendiri akan diperankan oleh John Lithgow.

Dikutip dari Guardian, Lithgow menekankan bahwa dalam film ini akan ada begitu banyak kisah wanita hebat yang diceritakan.

Baca: 5 Fakta Menarik Film Weathering with You karya Makoto Shinkai yang Sukses Samai film Your Name

Baca: FILM - Insurgent (2015)

 

(TribunnewsWiki.com/Yonas)

Jangan lupa subscribe official Youtube channel TribunnewsWiki di TribunnewsWIKI Official





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Malam 3 Yasinan

    Malam 3 Yasinan adalah sebuah film horor Indonesia
  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved