Polisi Lakukan Penyitaan dan Geledah Markas YG Entertainment,Terkait Kasus Judi Ilegal Yang Hyun Suk

Polisi dilaporkan telah memulai pencarian dan penyitaan markas YG Entertainment di Seoul.


zoom-inlihat foto
yg-entertainment.jpg
instagram.com/ygfamily.ygstans
Saham YG Entertainment mengalami penaikan pada Jumat (2/8/2019)


"Saya telah mencurahkan semua upaya saya untuk meningkatkan YG sepanjang hidup saya selama 23 tahun terakhir,"

Baca: Pledis Entertainment, Agensi SEVENTEEN dan NUEST Beri Tindakan Hukum Pada Komentar Jahat Warganet

"Saya akan meletakkan semua posisi dan tugas YG hari ini," ungkap Yang Hyun Suk seperti dikutip Tribunnewswiki dari Grid.id.

Yang Hyun Suk pun telah mengundurkan diri dari YG Entertainment.

Begitu pun dengan adiknya, Yang Min Suk yang sempat menjabat sebagai CEO YG Entertainment.

(TRIBUNNEWSWIKI/Afitria Cika)

Jangan lupa subscribe official Youtube channel TribunnewsWiki di TribunnewsWiki Official





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved