Deretan Bisnis Aura Kasih, Mulai dari Kecantikan, Fashion hingga Kuliner

Tak banyak yang tahu jika Aura Kasih rupanya menggeluti dunia bisnis selain aktif sebagai aktris dan penyanyi. Lalu, lini bisnis apa yang disentuhnya?


zoom-inlihat foto
aura-kasih.jpg
Instagram/aurakasih
Deretan Bisnis Aura Kasih, Mulai dari Kecantikan, Fashion hingga Kuliner


4. Produk perawatan bayi

Terbaru, ia juga terjun ke bisnis produk perawatan bayi.

Bernama Mommy Time, brand ini menawarkan berbagai macam produk perawatan bayi seperti baby essential oil, telon cream, baby diaper cream hingga sabun dan sampo.

Produk perawatan bayi milik Aura Kasih ini menggunakan 100 persen bahan alami dan organik yang aman untuk kulit bayi.

Sudah pernah mencoba atau membeli salah satu produk di atas guys?

(Tribunnewswiki.com/Fathul Amanah)





Editor: Fathul Amanah
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved