TRIBUNNEWSWIKI.COM - Berikut jadwal Program Alternatif Belajar dari Rumah di TVRI dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia (Kemendikbud) yang tayang pada Sabtu 30 Mei 2020 saat masih libur sekolah.
Program Belajar dari Rumah di TVRI memasuki pekan ketujuh.
Pada Sabtu (30/5/2020) para siswa tidak disibukan dengan pembelajaran seperti biasa karena kegiatan sekolah di rumah diliburkan.
Meski begitu, Kemendikbud tetap menyajikan tontonan berkualitas yang mendidik para siswa untuk disaksikan di rumah masing-masing.
Para siswa akan diberikan tayangan berkualitas yang disiarkan melalui stasiun televisi TVRI .
Baca: Kemendikbud Berencana Buka Sekolah, Bakal Ada Sederet Aturan Ini untuk Cegah Penularan Covid-19
Berikut ini Jadwal Program Belajar dari Rumah di TVRI pada hari Sabtu (30/5/2020), dikutip dari laman Kemdikbud.go.id:
08.00 – 08.30 WIB :
Cerita Sabtu Pagi: Maluku
08.30 - 09.00 WIB :
Cerita Indonesia: Yadnya Kasada, Pepujan di Langit Tengger
09.00 - 10.00 WIB :
Gelar Wicara Asli Indonesia: Generasi Masa Kini Bicara Tradisi
10.00 - 10.30 WIB:
Podbox: Musik
21.30 - 23.30 WIB:
FILM : Doremi and You
*Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. Perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
LINK LIVE STREAMING TVRI
Ini link live streaming untuk tayangan TVRI secara online: