Evanescence adalah sebuah grup rock beraliran Little Rock.
Band ini dibentuk di Arkansas, Amerika Serikat.
Evanescence didirikan oleh Amy Lee dan mantan gitaris Ben Moody.
Mereka berdua bertemu dalam sebuah kamp anak muda di Arkansas.
Saat itu Moody mendengar Lee bermain lagu "I’d Do Anything for Love" (But I Won’t Do That) karangan Meat Loaf menggunakan piano.
Baca: Lirik dan Terjemahan Lagu Bring Me to Life - Evanescence: Call My Name and Save Me From The Dark
Baca: Chord Kunci Gitar M2M - The Day You Went Away, Well Hey So Much I Need to Say
Selanjutnya, pasangan ini mendapati bahwa mereka sama-sama tertarik kepada Jimi Hendrix dan Björk.
Setelah itu mereka bersama-sama menulis lagu (yang pertama adalah “Solitude” oleh Amy Lee, diikuti dengan “Understanding” oleh Ben Moody, “Give Unto Me” oleh Amy Lee.
Lagu keempat yang mereka tulis adalah “My Immortal”.
(Intro) A C#m A C#m
.
A C#m
I'm so tired of being here
A C#m
suppressed by all of my childish fears
A
and if you have to leave
C#m
I wish that you could just leave
A
because your presence still lingers here
C#m F#m