Rasyidi Panji Gumilang

Penulis: Shin PuanMaharani
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Panji Gumilang, pendiri Ponpes Al Zaytun Indramayu.


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNUNEWSWIKI.COM - Rasyidi Panji Gumilang atau yang kerap disapa Panji Gumilang adalah pria kelahiran Gresik, 30 Juli 1946.

Ia lulusan Pondok Pesantren (Ponpes) Gontor angkatan 1966.

Panji Gumilang dikenal sebagai pendiri Ponpes Al Zaytun Indramayu.

Baca: Syakirah

  • Riwayat Pendidikan


Panji Gumilang adalah alumni Ponpes Gontor tahun 1966 silam.

Kemudian, ia melanjutkan pendidikan di IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Fakultas Adab Jurusan Sastra dan Kebudayaan Islam.

Pada tahun 2004, dia mendapat gelar Doktor Honoris Causa bidang Management, Education and Human Resources oleh International Management Centres Association (IMCA).

Panji Gumilang dikenal sebagai sosok yang menerapkan sistem pendidikan formal yang tidak terputus dari tingkat dasar hingga tinggi, yang disebut sebagai Sistem Pendidikan Satu Pipa atau "One Pipe Education System", sebagaimana disebutkan dalam penelitian pendidikan Islam oleh Tabroni Roni pada tahun 2019. (1)

Baca: Andi Pangerang Hasanuddin

  • Kontroversi


Nama Panji Gumilang memang kerap membuat kontrovesi tentang kebijakan di Ponpes Al Zaytun.

Diketahui, Ponpes Al Zaytun melaksanakan salat dengan mencampur saf wanita dan pria.

Bahkan, menurut Ketua MUI Indramayu K.H. Satori, hal itu tidak haram serta tidak membatalkan ibadah tersebut.

Baca: Inara Rusli

Selain itu, nama Panji Gumilang juga dilaporkan atas dugaan pencabulan terhadap K.

Korban sempat membuat laporan kepolisian bernomor LP/B/212/II/2021 ke Polda Jawa Barat. (2)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/PUAN)



Nama Rasyidi Panji Gumilang


Lulusan Gontor


Karier Pendiri Al Zaytun Indramayu


Kontroversi Panji Gumilang diduga melakukan pelecehan terhadap K dan juga menerapkan peraturan salat Idul Fitri dengan mencampur saf pria dan wanita


Sumber :


1. www.detik.com/sumut/berita/d-6689154/profil-panji-gumilang-pendiri-ponpes-al-zaytun-yang-jemaah-salat-id-bercampur
2. moots.suara.com


Penulis: Shin PuanMaharani
Editor: Febri Ady Prasetyo

Berita Populer