Drama China- Divine Destiny (2023)

Penulis: Bangkit Nurullah
Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Poster Divine Destiny


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Divine Destiny adalah serial drama China yang rilis pada 2023.

Divine Destiny disutradarai oleh Steve Cheng.

Serial drama ini bergenre romansa, wuxia dan fantasi.

Drama yang dibintangi oleh Angelababy, Ma Tian Yu, Xuan Lu, dan Wang Zhuo Cheng tersebut berjumlah 36 episode.

Divine Destiny bisa disaksikan di iQiyi. (1)

Baca: Drama China - Echo of Her Voice (2023)

  • Sinopsis


Divine Destiny mengisahkan tentang sebongkah batu Bluestone yang tergeletak di sepanjang Sungai Tianhe di dunia peri.

Kemudian Bluestone berubah menjadi manusia dan meninggalkan dunia iblis menuju surga.

Juga, Bluestone dihukum karena berada di dunia yang kotor dan gelap.

Selama seratus generasi, Bluestone telah dijaga dan disingkirkan oleh makhluk abadi.

Setelah seribu tahun berlalu, kehidupan terakhir dari reinkarnasi keseratus tiba.

Bluestone dilemparkan ke dalam kekacauan dengan kelahiran XianXian, menyebabkan pertengkaran antara orang baik, orang jahat, dan bahkan iblis. (2)

 

Divine Destiny (My Drama List)

Baca: Drama China - The Love You Give Me (2023)

  • Pemeran


Pemeran utama

- Angelababy sebagai Zhang Yin Yin
- Ma Tian Yu sebagai Ji Ruo Chen
- Xuan Lu sebagai Gu Qing
- Wang Zhuo Cheng sebagai Yin Feng

Pemeran pendukung

- Ding Qiao sebagai Shang Qiu Shui
- Wang Rui Zi sebagai Ji Bing Xian
- Liu Xiang Jing sebagai Reverend Zi Yang
- Yumiko Cheng sebagai Su He
- Zhang Song sebagai Ling
- Hu Wen Zhe sebagai Li Xuan Zhen
- Zhang Guo Qiang sebagai Reverend Jing Xiao
- Zhang Bei Bei sebagai Huang Xing Lan
- Wang Hai Xiang sebagai Priest Yun Feng
- He Jian Ze sebagai Sun Guo
- Gao Hong Liang sebagai Jin Shan
- Gao Zi Gang sebagai Shui Zong Ze
- Yao Qing Ren sebagai Zi Yun (1)

 

Divine Destiny (My Drama List)

Baca: Drama China - Snow Eagle Lord (2023)

 

  • Trailer


Berikut trailer Divine Destiny (2023)

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N)

 



Judul drama Poster Divine Destiny


Genre Romansa, wuxia dan fantasi.


Sutradara Steve Cheng


Jumlah episode 36 episode


Sumber :


1. mydramalist.com
2. www.kompas.com/hype/read/2022/11/10/160730566/sinopsis-divine-destiny-takdir-bluestone-jadi-manusia-abadi


Penulis: Bangkit Nurullah
Editor: Putradi Pamungkas

Berita Populer