Serial - Pirate Gold of Adak Island (2022)

Penulis: Yustica Septyaningtyas
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Poster Pirate Gold of Adak Island


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Pirate Gold of Adak Island adalah serial produksi Defiant Pictures dan MAK Pictures.

Serial bertema petualangan ini dibintangi oleh Jay Toomoth dan Burke Mitchell sebagai pemeran utamanya.

Pirate Gold of Adak Island tayang di Netflix pada 29 Juni 2022.

Serial berjumlah 8 episode ini berdurasi 30 menit setiap episodenya. (1)

Serial Pirate Gold of Adak Island (Netflix)

Baca: Serial - Conversations with a Killer: The Ted Bundy Tapes (2019)

 

  • Sinopsis


Pirate Gold of Adak Island berkisah tentang pencarian harta karun bajak laut.

Selama kurun waktu seratus tahun terakhir, simpanan koin emas dari abad kesembilan belas ditemukan terkubur di suatu pulau.

Pulau tersebut merupakan pulau terpencil dan menakutkan bernama pulau Adak.

Seluruh harta bajak laut yang belum ditemukan diperkirakan bernilai $365 juta.

Wali Kota Tom Spitler mengumpulkan tim pemburu harta karun berpengalaman untuk mencari harta karun tersebut.

Hal ini menjadi tugas yang berbahaya karena pulau Adak dipenuhi dengan bom sisa Perang Dunia II yang belum meledak. (2) 

Baca: Serial - Soil (2022)

  • Pemeran


M Jackson

Burke Mitchell

Thom Spitler

Jay Toomoth

Brian Weed

Jeff Wilburn

Jack Peters

Scott

Bruce Schindler

Lisa

Kelly Turney

Matt

Emmet

Chris (1)

Baca: Serial - Murderville (2022)

 

  • Trailer


Berikut trailer Pirate Gold of Adak Island (2022).

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/YUSTICA)



Judul Serial Pirate Gold of Adak Island


Produksi Defiant Pictures dan MAK Pictures


Penayangan Netflix


Rilis 29 Juni 2022


Jumlah Episode 8


Sumber :


1. imdb.com
2. kompas.com


Penulis: Yustica Septyaningtyas
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer