Serial - Rebelde (2022)

Penulis: Yustica Septyaningtyas
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Serial Rebelde.


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Rebelde adalah serial televisi asal Meksiko.

Rebelde diadaptasi dari telenovela Meksiko dengan judul sama yang tayang pada tahun 2004-2006 dan telenovela Argentina yang berjudul Rebelde Way.

Serial ini tayang di platform streaming Netflix pada 5 Januari 2022.

Rebelde dibintangi oleh Azul Guaita Bracamontes, Franco Masini, Sergio Mayer Mori, dan Andrea Chaparro. (1) 

Pemain Serial Rebelde (Netflix)

Baca: Serial - Chosen (2022)

  • Sinopsis


Pada serial ini akan diperkenalkan karakter-karakter yang merupakan generasi baru Elite Way School.

Serial Rebelde berkisah tentang sekelompok remaja dengan kepribadian berbeda yang menempuh pendidikan di Elite Way School.

Mereka memiliki sebuah kesamaan yaitu cinta terhadap musik.

Suatu hari, kelompok remaja tersebut harus menghadapi musuh yang mengancam harapan musik mereka. (1)

Baca: Serial - Feria: The Darkest Light (2022)

  • Pemeran


Azul Guaita Bracamontes sebagai Jana Cohen

Franco Masini sebaga Luka Colucci

Sergio Mayer Mori sebagai Estebán Torres

Andrea Chaparro sebagai M.J

Jeronimo Cantillo sebagai Dixon

Giovanna Grigio sebagai Emilia Alo

Alejandro Puente sebagai Sebastián Langarica

Lizeth Selene sebagai Andi

Estefania Villarreal sebagai Celina Ferrer

Karla Sofía Gascón sebagai Lourdes

Pamela Almanza sebagai Anita

Fernando Sujo sebagai Alejandro

Alaíde sebagai Laura

Leonardo de Lozanne sebagai Marcelo Colucci

Ricardo Esquerra sebagai Professor de Música

Carmen Madrid sebagai Agustina

Enrique Chi sebagai Salvador Torres

Alejandro Lago sebagai Gordo Kuri (2)

Baca: Serial - Devil in Ohio (2022)

 

  • Trailer


Berikut adalah trailer serial Rebelde (2022).

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/YUSTICA)



Judul Serial Rebelde


Asal Meksiko


Penayangan Netflix


Tanggal Tayang 5 Januari 2022


Sumber :


1. kompas.com
2. imdb.com


Penulis: Yustica Septyaningtyas
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer