Sebagai informasi Garena kembali menyediakan kode redeem FF untuk para survivor.
Pemain Free Fire tercepat menukarkannya dan beruntung dapat memperoleh item menarik secara cuma-cuma.
Item ini bisa berupa senjata, skin, dan aneka voucher.
Satu di antara senjata yang tersedia dalam FF adalah senjata M1887 .
Dalam game FF senjata M1887 sangat diinginkan oleh para pemain karena kehandalannya dalam membunuh lawan.
Tidak hanya di game FF Free Fire, senjata M1887 ternyata di dunia nyata asli ada. M1887 memiliki nama lain dari Winchester Model 1901, jenis senapan patah lever-action.
M1887 ini didesain oleh John Browning.
John Browning merupakan perancang senjata api asal Amerika Serikat diproduksi oleh Winchester Repeating Arms Company di akhir abad 19 dan awal abad 20.
Di game FF Free Fire, senjata M1887 mempunyai variasi skin yang cukup banyak.
Untuk pemberitahuan penting berikutnya, Kode Redemption memiliki 12/16 karakter, kombinasi antara huruf kapital dan angka.
Baca: Kode Redeem Free Fire FF 9 Juni 2022, Dapatkan Bundel Artic Blue, Voucher, Skin, hingga Diamond
Baca: Garena Free Fire
Lalu, hadiah item akan muncul di [In-game Mail] ; Gold dan Diamond akan di tambahkan secara otomatis.
Kamu juga harus ingat tanggal kadaluarsa kode redeem. Kode yang sudah kadaluarsa tidak bisa dipakai.
Jika kamu menemukan isu, jangan segan untuk menghubungi Customer Service Garena.
Perlu diingat lagi, kamu tidak dapat redeem hadiah dengan akun guest.
Silakan bind akun ke Facebook atau VK untuk menerima hadiah.
Hal penting terakhir adalah redeem 1 untuk 1 kode tidak dapat diredeem lagi.
Cara klaim kode redeem Free Fire bisa dilakukan dengan mudah.
Simak selengkapnya di bawah ini :
1. Kunjungi laman redeem kode Garena di reward.ff.garena.com/id.
2. Masuk ke akun Anda, bisa dengan menggunakan media sosial atau dengan alamat email yang didaftarkan.
3. Setelah itu, tuliskan kode redeem di kolom yang sudah tersedia.
4.Terakhir, klik opsi Confirm.
5. Nantinya, apabila berhasil, hadiah akan masuk melalui bagian Vault pada beranda gim.
Berikut kode redeem Free Fire 26 Juni 2022 yang masih aktif:
FF5E QDL2 GIK9
FFO2 457D 2XL6
FF7M UY4M E6SC
FFGV 5LF4 3JOP
FFTM 3ODT U8FJ
FFPT YEEW V3J9
F4G5 TYH9 KJU7
FF11TOAVU76V
FF11WFNPP956
FFEZH4ENUAZ4
FF11MB2C3DTG
FFXDOLLA06RP
FFBBCVQZ4MWA
FFAC2YXE6RF2
ZZATXB24QES8
VNY3MQWNKEGU
FFIC33NTEUKA
U8S47JGJH5MG
FF119MB3PFA5
FF11HHGCGK3B
FF11NJN5YS3E
FF1164XNJZ2V
FF11WFNPP956
Baca: Suami di Jambi Nekat Gantung Diri setelah Sering Dilarang Istrinya Main Game Online Mobile Legends
Baca: Dapatkan Cashback 80 Persen Promo Codashop: Top up Diamond Mobile Legends Pakai ShopeePay
FFMC5GZ8S3JC
FFMCVGNABCZ5
FF11NJN5YS3E
FFICJGW9NKYT
FF119MB3PFA5
FF11WFNPP956
FF1164XNJZ2V
FF10617KGUF9
FF9M2GF14CBF
FF9MJ31CXKRG
FFESP5M1MVBN (Titanium Weapon Loot Crate)
96Y4CNBZGV35
Q4QU4GQGE5KD
TFF9VNU6UD9J
MQJWNBVHYAQM
RRQ3SSJTN9UK
WCMERVCMUSZ9
9BYDPUM5WK6Z
PACJJTUA29UU
2BEMBE4TXU4P