Kandidat yang terpilih akan ditempatkan di kantor pusat dan berstatus sebagai pegawai tidak tetap.
Rekrutmen ini terbuka bagi lulusan minimal S-1 yang sesuai dengan kriteria.
Dikutip dari lamn resmi rekrutmen, berikut posisi dan persyaratannya.
Persyaratan umum:
- Berkewarganegaraan Indonesia
- Lokasi penempatan di kantor pusat
- Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO
- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta
- Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat orang tua-anak kandung/tiri/angkat
- Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi di Jakarta
- Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 13 Mei 2022
Baca: PT LPP Agro Nusantara Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D-4 dan S-1
Baca: PT Traktor Nusantara Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan Minimal S-1
Posisi Jabatan : Finance & Accounting Officer 3
Persyaratan:
- Pendidikan S-1 jurusan Ekonomi/Akuntansi/Manajemen/Perpajakan
- IPK minimal 3,00
- Usia maksimal 25 tahun pada saat mengajukan surat lamaran
- Belum menikah
- Dapat mengoperasikan Microsoft Office
Persyaratan umum:
- Berkewarganegaraan Indonesia
- Lokasi penempatan di kantor pusat
- Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO
- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta
- Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat
- Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi di Jakarta
- Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 13 Mei 2022
Baca: Lowongan Kerja PT Finansia Multi Finance (Kreditplus) untuk Lulusan SMA dan S-1
Baca: KAI Wisata Buka Lowongan Kerja Ticketing Officer, Penempatan di Jawa Barat
Posisi Jabatan :
Compensation & Benefits Officer 1
Persyaratan:
- Pendidikan S-1 jurusan Statistika/Matematika /Manajemen Keuangan
- IPK minimal 3,00
- Usia maksimal 24 tahun pada saat mengajukan surat lamaran
- Belum menikah
- Menguasai Microsoft Excel terkait pengolahan data
- Memahami Undang-Undang Ketenagakerjaan
Human Resource Information System Specialist 1
Persyaratan:
- Pendidikan S1 jurusan Teknik Informatika atau Sistem Informasi
- IPK minimal 3,00
- Usia maksimal 24 tahun pada saat mengajukan surat lamaran
- Belum menikah
- Memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang pemrograman dan pembuatan aplikasi
- Menguasai Hypertext Preprocessor (PHP), Database SQL, Ms. Office
Baca: Lowongan Kerja Dithankam Kementerian PPN/Bappenas untuk Lulusan S-1
Anda dapat melamar melalui laman https://rekrutmen.sucofindo.co.id.
Hati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan PT Sucofindo.
Tidak ada biaya apa pun yang dipungut selama proses rekrutmen.
Baca lowongan kerja lainnya di sini