Informasi Awal
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Harvey Vale merupakan pemain sepak bola berkebangsaan Inggris.
Nama lengkapnya adalah Harvey James Vale.
Ia lahir di Haywards Heath, Inggris, 11 September 2003.
Tinggi badannya mencapai 180 cm.
Di dalam skuad ia berposisi sebagai gelandang. (1)
Baca: Ben Chilwell
Karier
Harvey Vale mulai berkarier sebagai pemain sepak bola ketika usianya 13 tahun.
Pada usia tersebut ia bergabung bersama dengan Fulham.
Setelah itu, pada 1 Juli 2016 ia pindah ke Chelsea junior.
Empat tahun kemudian ia masuk ke Chelsea U-18.
Seiring berjalannya waktu kariernya sebagai pemain muda Chelsea semakin dilirik.
Ia pun berhasil menembus tim utama Chelsea.
Bersama dengan Chelsea ia telah mengoleksi 27 gol dan memberikan 12 assist. (1)
Baca: Hakim Ziyech
Statistik
1. Inggris U-15
- 2 penampilan
1. Chelsea
Musim 2019/2020
- Mencetak 20 gol
Musim 2020/2021
- Mencetak 7 gol dan 12 assist (2)