Film Animasi - Hilda and the Mountain King (2021)

Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Film Hilda and the Mountain King (2021)


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - "Hilda and the Mountain King" adalah sebuah film animasi komedi petualangan yang tayang pada 30 Desember 2021 di Netflix.

Film karya sutradara Andy Coyle ini ditulis oleh Luke Pearson, Stephanie Simpson, dan Kurt Mueller.

Film berdurasi 1 jam 25 menit ini diproduseri oleh Steve Jacobson, Chantal Ling, dan Rachel Simon beserta sejumlah eksekutif produser lainnya.

"Hilda and the Mountain King" menggandeng Bella Ramsey, Ameerah Falzon-Ojo, dan Oliver Haggard sebagai pengisi suaranya. (1)

Film Hilda and the Mountain King (2021)

Baca: Film Animasi - Seal Team (2021)

  • Sinopsis


Film "Hilda and the Mountain King" mengisahkan Hilda yang terbangun dalam tubuh troll.

Dia harus menggunakan semua akal dan keberaniannya untuk pulang, menjadi manusia lagi, dan menyelamatkan Kota Trolberg. (2)

Baca: Film - The Policemans Lineage (2022)

  • Pengisi Suara


Bella Ramsey sebagai Hilda

Ameerah Falzon-Ojo sebagai Frida

Oliver Nelson sebagai David

Daisy Haggard sebagai Mum

Rasmus Hardiker sebagai Alfur

John Hopkins sebagai Erik Ahlberg

Lucy Montgomery sebagai Gerda

Dino Kelly sebagai Trundle

Rachel Agustus sebagai Trylla

Agnes Peacock sebagai Baba

Presley Charman sebagai Suara Tambahan

Kaisa Hammarlund sebagai Kaisa (Pustakawan)

David Holt sebagai Suara Tambahan (1)

Baca: Film - Mother/Android (2021)

  • Trailer


Berikut ini trailer film animasi "Hilda and the Mountain King "(2021).

Baca: Film - The Wasteland (2021)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)



Judul Hilda and the Mountain King


Rilis 30 Desember 2021 di Netflix


Sutradara Andy Coyle


Penulis Luke Pearson, Stephanie Simpson, dan Kurt Mueller


Pengisi Suara Bella Ramsey, Ameerah Falzon-Ojo dan Oliver Haggard


Genre Animasi, komedi, petualangan


Sumber :


1. imdb.com
2. Netflix.com


Editor: Febri Ady Prasetyo

Berita Populer