Film - Two (2021)

Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Film Two (2021)


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - "Two" adalah sebuah film drama, misteri, thriller yang tayang di Netflix pada 2021.

Film berdurasi 1 jam 10 menit ini besutan sutradara Mar Targarona.

Film ini ditulis oleh Cuca Canals, Christian Molina, dan Mike Hostench dan Daniel Padro.

Film "Two" diproduseri oleh Joaquin Padro dan Mar Targarona, serta menggandeng Rafa Lluch sebagai sinematografernya.

"Two" diperankan oleh Marina Gatell dan Pablo Derqui. (1)

Film Two (2021)

Baca: Film - Aftermath (2021)

  • Sinopsis


Film "Two" mengisahkan dua orang asing pria dan wanita terbangun dan menemukan fakta mengejukan.

Perut mereka ternyata telah dijahit bersama.

Keduanya semakin terkejut ketika mereka mengetahui orang di balik cobaan mengerikan mereka. (2)

Baca: Film Dokumenter - Seaspiracy (2021)

  • Pemeran


Marina Gatell sebagai Sara

Pablo Derqui sebagai David

Kandido Uranga sebagai Óscar

Anna Chincho Serrano sebagai Rita

Esteban Galilea sebagai Mario (1)

Baca: Film - Deadly Illusions (2021)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)



Judul Two


Tahun Rilis 2021


Sutradara Mar Targarona


Channel TV Netflix


Penulis Cuca Canals, Christian Molina, dan Mike Hostench dan Daniel Padro


Pemeran Marina Gatell dan Pablo Derqui


Sumber :


1. imdb.com
2. Netflix.com


Editor: Febri Ady Prasetyo

Berita Populer