Terdapat 14 posisi yang ditawarkan oleh Hotel Indonesia Group dalam dua level.
Hotel Indonesia Group adalah badan usaha milik negara (BUMN) yang bergerak dalam bidang perhotelan.
Dikutip dari akun Instagram @hig.idn, berikut posisi dan persyaratannya.
1. VP Revenue Management
2. VP Sales & Distribution
3. VP Quality Standard
4. VP Engineering
Baca: Lowongan Kerja Kemkominfo untuk Lulusan S-1, Terbuka untuk Fresh Graduate
Baca: Lowongan Kerja PT Pos Indonesia Oktober 2021 untuk Lulusan Minimal SMA dan D-3
Manager & Supervisor Level
1. Senior Manager HC Operation
2. Senior Sales Manager (Government)
3. Sales Manager
4. Loyalty Manager
5. IT Manager
6. E-commerce Supervisor
7. Digital Marketing Specialist
8. Room & Quality Standard
9. F&B Quality Standard
10. Operation Audit
Baca: Lowongan Kerja Terbaru pada PT Kimia Farma Diagnostika, Ada 5 Posisi
Baca: PT Kliring Berjangka Indonesia Buka Lowongan Kerja hingga Akhir Oktober 2021
Anda dapat melamar dengan mengirimkan surat lamaran dan CV ke alamat career@hig.id
Subjek: HIG_(Posisi)_Nama
Contoh: HIG_Corporate Revenue Manager_Joe Taslim
HIG hanya menggunakan alamat email di atas untuk proses rekrutmen.
Hati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan Hotel Indonesia Group.
Tidak ada biaya yang dibebankan kepada pelamar selama proses rekrutmen.
Baca lowongan kerja lainnya di sini.