Informasi awal
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Nadya Puteri merupakan wanita asal DKI Jakarta kelahiran 26 November 1995.
Nadya merupakan alumni Le Cordon Bleu Australia di bidang pastry.
Nadya juga menempuh pendidikan sarjananya di Northumbria University jurusan Desain Interior.
Karier
Nadya Puteri meniti karier dengan terjun di dunia kuliner, khususnya bidang pastry.
Ia memiliki kelas memasak sendiri untuk Bake Oz Studio bersama koki Aurelia Searen Chang.
Nadya juga membuka usaha roti tradisional.
Selain memiliki bakat di bidang kuliner, Nadya juga pernah merancang desain interior bidang kursi dan dipamerkan di Casa by Bravasaca pada 2014.
Baca: Maher Latif Suryanto
Nadya yang memiliki cita-cita menjadi celebrity chef pun akhirnya mengikuti ajang MasterChef Indonesia Season 8.
Berkat tangan dinginnya, ia pun melaju ke babak grand final. (2)
Baca lengkap soal Henny Rahman di sini