Coffee Toffee

Editor: Putradi Pamungkas
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Coffee Toffee


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Coffee Toffee adalah tempat coffe shop yang berada di Jalan Siliwangi, Bandung.

Kafe ini memiliki suasana Industrial dan menyuguhkan pemandangan alam.

Kafe ini menyedikan menu mulai dari cemilan hingga makanan berat. (1) 

Baca: Cafe Brick Jogja

Coffee Toffee berkonsep industrial dan mural

  • Konsep


Konsep Coffee Toffee ini sangat unik dan berbeda dengan kafe lainnya.

Kafe ini memiliki mural dengan konsep tabrak warna yang mencolok.

Konsep mural ini bisa ditemukan di lantai dua Coffee Toffee yang menyuguhkan pemandangan yang hijau dengan udara yang sejuk.

Mural berwarna merah, biru, hijau, coklat tampak menghiasi dinding Coffee Toffee.

Di dinding tersebut terdapat tulisan jenis kopi yang ada di Indonesia seperti Mocha Java, Gayo Sumatra, Bali Kintamani, dan Flores Bajawa.

Kafe ini memiliki kapasitas hingga 40 orang, lantai dua adalah work space. (1)

Baca: Haloka Cafe

Chocolate Grande di Coffee Toffee

  • Harga menu


Harga menu di kafe ini dibaderol mulai dari Rp 20.000 - Rp 40.000-an. (1)

Daftar menu

- Berkah 2

Rice Bowl (All Varian ) + Classic Steam Cassava + Ice Black Tea, Rp 84.900

- Beef Samosa

Snack khas timur tengah yang sangat khas dengan rempah, Rp 26.400

- Choco Latte Nutella

Ice chocolate dengan tambahan campuran nutella didalamnya, Rp 23.000

- Mozarella Cheese Ball

Snack daging cincang dengan filling keju mozrela, Rp 32.450

- Chicken Quesadillas

Makanan unik, Rp 39.600

- Avocado Creame Joe Coffee

Ice blended dengan rasa avocado yang creamy dan fresh karena ada campuran kopi, Rp 23.000

- Ice Cappucino

Ice kopi kapucino, Rp 18.000

- BBQ Chicken Wings

Chicken wings, Rp 35.200

- I Need Coffee

Ice blended dengan perpaduan coklat, choco chip dan ekspresso, Rp 23.000

- Chicken Cordon Bleu

Makanan berat, Rp 44.550. (2) 

Baca: Literally Cafe

(Tribunnewswiki.com/ Husna)



Alamat


Lokasi Jalan Siliwangi, Bandung.


Jam buka 11.00-22.00 WIB


Sumber :


1. jabar.tribunnews.com


Editor: Putradi Pamungkas

Berita Populer