Film - PK (Peekay) (2014)

Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Film PK (Peekay) (2014)


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Film PK (Peekay) merupakan film India bergenre komedi, drama dan musikal.

Film ini rilis pada 19 Desember 2014.

Film yang dibintangi oleh Aamiir Khan, Anushka Sharma dan Sanjay Dutt ini disutradarai oleh Rajkumar Hirani.

Film Peekay ditulis oleh Rajkumar Hirani dan Abhijat Joshi.

Peekay diproduksi oleh perusahaan produksi Vinod Chopra Films dan Rajkumar Hirani Films. (1)

Film PK (Peekay) (2014)

Baca: Film - High & Low: The Worst (2019)

  • Sinopsis


Film Peekay mengisahkan tentang alien di Bumi yang kehilangan satu-satunya perangkat dia gunakan untuk berkomunikasi dengan pesawat luar angkasanya.

Sifatnya yang polos dan pertanyaannya yang kekanak-kanakan memaksa negara untuk mengevaluasi dampak agama terhadap rakyatnya. (1)

Baca: FILM - The Space Between Us (2017)

 

  • Pemeran


Aamir Khan sebagai PK (Peekay)

Rajinder Sharma Nanu sebagai Pencuri (Rajinder Sharma)

Anushka Sharma sebagai Jaggu

Sushant Singh Rajput sebagai Sarfraz

Sai Gundewar sebagai Ticket Seller

Ram P. Sethi sebagai Pria Lansia di Belgia

Ignace De Groote sebagai satpam penjaga Belgia

Donder In t' Hooi sebagai musisi di perahu

Plabita Borthakur sebagai saudara Jaggu

Amardeep Jha sebagai Ibu Jaggu

Parikshit Sahni sebagai Ayah Jaggu

Saurabh Shukla sebagai Tapasvi Ji

Tia Sharma sebagai Jaggu (muda)

Sanjiv Kishinchandani sebagai dokter gigi

Sachin Parikh sebagai Manager Tapasviji

Shaji Chaudhary sebagai Penjaga Tapasviji

Dirk Wollaert sebagai Panitera Pencatat Pernikahan Belgia

Julie Vandeweghe sebagai pengantin Belgia

Bright Piens sebagai laki-laki surat Belgia

Maanvi Gagroo sebagai Mitu

Sarabjeet Singh Lamba sebagai pemilik anjing

Boman Irani sebagai Cherry Baajwa

Jigvinder

Vijay Crishna

Dilip Bhatt

Rohitash Gaud (1)

Baca: Film - Us Again (2021)

  • Trailer


Berikut ini teaser film PK (Peekay) (2014).

Baca: FILM - Sleepless (2017)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)



Judul PK (Peekay)


Rilis 19 Desember 2014


Pemeran Aamiir Khan, Anushka Sharma dan Sanjay Dutt


Sutradara Rajkumar Hirani


Genre Drama, Komedi, Musikal


Penulis Rajkumar Hirani dan Abhijat Joshi


Perusahaan Produksi Vinod Chopra Films dan Rajkumar Hirani Films


Negara India


Sumber :


1. imdb.com


Editor: Archieva Prisyta
BERITA TERKAIT

Berita Populer