Berikut chord kunci gitar termudah dan link download lagu Johan dan Enny oleh Naif.
Naif adalah grup musik Indonesia yang terbentuk pada tanggal 22 Oktober 1995 di Jakarta.
Naif terdiri dari "David" Bayu Danang Jaya (vokal), Mohammad "Emil" Amil Hussein (bass, kibor, vokal), Fajar "Jarwo" Endra Taruna / Mr. J (gitar, vokal), Franki "Pepeng" Indrasmoro Sumbodo (drum, perkusi, vokal).
Berawal pada sebuah kampus seni di Jakarta, tepatnya di Cikini Raya 73, kampus Institut Kesenian Jakarta (IKJ), NAIF terbentuk.
Berikut chord termudah Johan dan Enny oleh Naif dikutip dari situs tabs.ultimate-guitar.com.
[Intro]
A G#m F#m E
[Verse 1]
E
Hei kamu yang di belakang situ
F#m Am
Kuingin engkau tahu
E
Bila dikau menutup pintu
F#m B
Ku 'kan tetap menunggu
[Chorus]
C#m B A E
Usah kau resah selalu
C#m B A E
Yang lalu biar berlalu
[Verse 2]
E
Selama mentari menyinari
F#m Am
Dunia fana ini
E
Kuharap tak kau tutup pintu
F#m B
Biarkan ku termangu
[Chorus]
C#m B A E
Yang lalu telah berlalu
C#m B A
Usah kau ragukanku
[Instrumental]
E C#m F#m B x2
E C#m
[Bridge]
F#m B E C#m
Jalan kita masih panjang
F#m B E C#m
Biar terus berjalan
F#m B E C#m
Tolong Tuhan bantu hamba
F#m B E
Jangan kau buat sirna
C#m
Sirna
[Verse 3]
E
Hei kamu yang di balik pintu
F#m Am
Kuingin engkau tahu
E
Bila saat pintu kau buka
F#m B
Ku akan tetap ada
[Chorus]
C#m B A E
Usah kau resah selalu
C#m B A E
Yang lalu biar berlalu
C#m B A E C#m
Jangan kau ragukanku
[Outro]
E C#m
Ku
E C#m
Ku
E
Ku
Spotify merupakan aplikasi penyedia streaming musik dari berbagai belahan dunia termasuk Indonesia.
Untuk pengguna premium akan mendapatkan fasilitas download lagu.
Dengan men-download lagu, pengguna bisa memutarnya secara offline.
Jika tertarik biaya berlangganan (premium) pertama bisa didapatkan hanya dengan Rp 4.990.
Kemudian pengguna dikenakan Rp 49.990/bulan setelahnya.
Pembayaran bisa dilakukan dengan kartu Visa, MasterCard, dan American Express.
Selain itu, bisa menggunakan kartu im3 Oreedo, XL, Smartfren, Tri, dan Telkomsel dengan harga Rp 54.990/bulan.
Untuk berhenti berlangganan, pengguna dapat melakukannya kapan saja.
Tap tulisan 'download' dan tunggu hingga proses mengunduh selesai.
Link download lagu Johan dan Enny oleh Naif di sini.